PERCOBAAN PERUBAHAN WUJUD BENDA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL

Authors

  • Wanda Aprilia Ningrum Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Alya Naina Putri Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Patra Aghtiar Rahman Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Keywords:

Perubahan Wujud Bneda, Metode Demonstrasi, Pendekatan Kontekstual

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pembelajaran dengan menggunakan Metode Demonstrasi melalui Pendekatan Kontekstual pada siswa Kelas IV SDN Serang 14. Yang mana proses pembelajaran tersebut dapat meningkatkan pemahaman dan minat peserta didik dalam mengikuti pembelajaran, dengan melibatkan langsung peserta didik dalam memahami materi Perubahan Wujud Benda pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA), melalui metode demonstrasi dengan pendekatan kontekstual. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi literatur. Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi dan menganalisis upaya-upaya yang efektif dalam memberikan pembelajaran pada materi Perubahan Wujud Benda melalui Metode Demonstrasi melalui Pendekatan Kontekstual. Sumber-sumber referensi yang digunakan dalam penelitian ini terutama berfokus pada jurnal-jurnal sebagai sumber rujukan utama. Pendekatan kontekstual yang dilakukaan dalam pembelajaran ini, membantu peserta didik dalam memahami pembelajaran dengan ikut terlibat langsung dalam situasi nyata, misalnya menyaksikan proses mencairnya es batu dalam ruangan terbuka. Dengan demikian, pembelajaran dengan Metode Demonstrasi melalui Pendekatan Kontekstual dapat menjadikan pemblajaran yanag lebih efektif, menyenangkan dan bermakna bagi peserta didik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agus, Suprijono, Cooperative Learning, Yogyakarta: Puataka Belajar, 2015.

ANCA, AGUSTIAN. PENGARUH METODE DEMONSTRASI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATERI WUJUD BENDA SISWA KELAS V SD NEGERI 14 TANJUNG BATU. Diss. Universitas PGRI Palembang, 2023.

Anitah, Sri dkk, Stategi Pembelajaran di SD, Tangerang Selatan: Universitas Tebuka, 2012, h. 124.

Armai Arif, Pengantar Ilmu dan Metodologi Pendidikan Islam, Jakarta: Ciputat Pers, 2002

Arsyad, A. 2011. Media Pembelajaran. Jakarta : PT. RajaGrafindo Persada

Dalam, Motivasi Belajar Siswa Kelas II. "Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas II Dalam Materi Menulis Dan Perubahan Wujud Benda Menggunakan Metode Demonstrasi di SDN 009 Bonai Darussalam." (2021).

Istiani, A., & Hidayatulloh, H. (2017). Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal pada materi bangun ruang sisi datar. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika, 1(1), 129–135

Komalasari, K. (2010). Pembelajaran Kontekstual: Konsep dan Aplikasi. Bandung: PT Refika Aditama.

Larasati, S. A. D. 2011. Pengaruh Penggunaan Media Audio-Visual terhadap Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa. Jurnal publikasi. Vol 1, No 1.

Marasabessy, A. 2012. Análisis Pengelolaan Pembelajaran Yang Dilakukan Oleh Guru Yang Sudah Tersertifikasi dan Yang Belum tersertifikasi pada Pembelajaran IPA di Kelas V Sekolah Dasar.Jurnal Penelitian Pendidikan.Vol. 13 No. 1.

Ningsih, Surya. Upaya guru dalam meningkatkan kemampuan analisis peserta didik dalam pembelajaran tematik dengan menggunakan metode demonstrasi di Kelas V Sekolah Dasar Negeri 200513 Manunggang Julu Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara. Diss. UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan, 2023.

Nurhayati, Nurhayati. "Penggunaan Metode Demonstrasi Untuk Meningkatkan Prestasi Memahami Perubahan Wujud Benda." Jurnal Ilmiah Mandala Education 4.2 (2018): 1-6.

Nurhadi & Senduk, Agus G. (2009). Pembelajaran Kontekstual. Surabaya: PT JePe Press Media Utama.

Rijali, A. (2019). Analisis data kualitatif. Alhadharah: Jurnal Ilmu Dakwah, 17(33), 81–95.

Saregar, Antomi, Widha Sunarno, and Cari Cari. "Pembelajaran Fisika kontekstual melalui metode eksperimen dan demonstrasi diskusi menggunakan multimedia interaktif ditinjau dari sikap ilmiah dan kemampuan verbal siswa." Inkuiri: Jurnal Pendidikan IPA 2.02 (2013).

Syaiful Bahri Djamarah, Strategi Belajar Mengajar, (Jakarta: PT. RinekaCipta, 2014), Cet.

Ke-5, h. 90.

Syaiful Sagala, Konsep dan Makna Pembelajaran Untuk Membantu Memecahkan

Problematika Belajar dan Mengajar, Bandung: ALFABETA,2011, h. 210

Tirtarahardja, U. dan La Sulo. S.L. 2008. Pengantar Pendidikan. Jakarta: PT.Rineka Cipta.

Wahyuningtyas, D.T. dan Suastika, I K. . (2016). Developing Learning Modules of Numbers for Primary School Students Using Contextual Teaching and Learning Approach. Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia, 1(2). 33-36.

Yuliani, W. (2018). Metode penelitian deskriptif kualitatif dalam perspektif bimbingan dan konseling. Quanta, 2(2), 83–91

Downloads

Published

2024-11-15

How to Cite

PERCOBAAN PERUBAHAN WUJUD BENDA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL. (2024). Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(5). https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/1448

Similar Articles

1-10 of 872

You may also start an advanced similarity search for this article.