PENGARUH AKUNTANSI SYARIAH TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI DI PASAR MODAL
Keywords:
Akuntansi Syariah, Investasi, Pasar ModalAbstract
Akuntansi syariah adalah sistem akuntansi yang di dasarkan pada prinsip – prinsip syariah Islam, memainkan peran penting dalam pasar modal dengan memastikan transaksi bisnis sesuai dengan hukum Islam. Penelitian ini mengeksplorasi dampak akuntansi syariah terhadap keputusan investasi, terutama bagi investor Muslin yang berupaya berinvestasi tanpa bertentangan engan keyakinan agama mereka. Akuntansi Syariah meningkatkan transparansi dan kepatuhan terhadap prinsip syariah, memberikan informasi relevan kepada pemangku kepentingan serta memungkinkan investor untuk membuat keputusan yang lebih baik dan terinformasi. Penerapan akuntansi syariah tidak hanya menguntungkan perusahaan tetapi juga masyarakat luas dengan menciptakan lingkungan investasi etis dan mendukung pertumbuhan ekonomi secara keseluruhan.
Downloads
References
Arif, M., & Syamsuddin, M. (2022). Pengaruh Penerapan Akuntansi Syariah Terhadap Keputusan Investasi di Pasar Modal Syariah. Jurnal Akuntansi Syariah, 10(2), 112-130.
Anwar Saiful, D., & Taufan, N., (2019). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Investasi di Pasar Modal Syari'ah. Jurnal Ekonomi Syari'ah.
Batubara, Z. (2019). Akuntansi Dalam Pandangan Islam. Jurnal Akuntansi Syariah.Vol 3. (74)
Halim, H. A. (2017). Understanding and Awareness of Islamic Accounting: The Case of Malaysian Accounting Undergraduates. Internasional Journal of Academic Research in Accounting Finance and Management Sciences. 7(4). https://doi.org/10.60007/ijarafms/v7-i4/3401
Idx.co.id. (2019). PT BURSA EFEK INDONESIA. Retrieved from PT BURSA EFEK INDONESIA: https://idx.co.id/investor/pengan tar-pasar-modal.
Irkhami, N., 2010, Analisis Risiko Dalam Investasi Islam, Salatiga, h.9, http://www.muqtasid.iainsalatiga.ac.id/index.php/muqtasid/article/download/1 0/5.
Purnamasari,D., & Nugroho,A. (2020). Analisis Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Investasi di Pasar Modal Syariah. Jurnal Ekonomi Islam., 16(3), 255-256.
OJK, 2016, pasar modal Syariah, Jakarta, http://ojk.go.id/id/kanal/syariah/tentang- syariah/pages/pasar-modal-syariah.aspx, diakses pada tanggal 24 November 2024
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Riris Sri Mariani Br. Tobing
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.