ANALISIS DAMPAK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA UMKM

Authors

  • Rina Kurniati Saragih Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Malikussaleh
  • Rayyan Firdaus Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Malikussaleh

Keywords:

Sistem Informasi Akuntansi, UMKM, manajemen keuangan

Abstract

Sistem Informasi Akuntansi (SIA) merupakan salah satu alat bantu yang mendukung pengelolaan keuangan yang efisien dan terorganisasi, khususnya bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dampak penggunaan SIA terhadap kinerja UMKM, dengan fokus pada keakuratan pencatatan keuangan dan kemudahan pelaporan keuangan. Metode penelitian yang digunakan adalah studi pustaka berdasarkan sumber-sumber yang relevan dari buku dan jurnal terkait. Penelitian ini menunjukkan bahwa Sistem Informasi Akuntansi (SIA) memiliki peran yang signifikan dalam mendukung kinerja Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Penerapan SIA membantu pelaku usaha meningkatkan efisiensi dalam pengelolaan keuangan, menyajikan laporan yang akurat, dan mendukung pengambilan keputusan yang lebih baik. Selain itu, faktor-faktor seperti tingkat pendidikan, lama usaha, dan pelatihan akuntansi sangat memengaruhi penggunaan informasi akuntansi pada UMKM.

Downloads

Download data is not yet available.

References

D. Daniyati, Roni, and A. S. Kharisma, “Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi terhadap Kinerja Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (Studi Kasus di Desa Karangmalang, Kecamatan Ketanggungan, Kabupaten Brebes),” JIMPS J. Ilm. Mhs. Pendidik. Sej., vol. 8, no. 3, pp. 1343–1352, 2023, [Online]. Available: http://jim.unsyiah.ac.id/sejarah/mm

E. S. Suhargo, Y. N. Farida, and T. Hidayat, “Pengaruh Digitalisasi UMKM dan Penggunaan Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kinerja UMKM pada Masa Pandemi Covid-19,” J. Ris. Akunt. Soedirman, vol. 1, no. 2, pp. 132–142, 2022.

F. N. Fatkhiyah, R. El Junusi, N. Nurudin, and F. S. Zakiy, “Analisis Penerapan Akuntansi dan Penggunaan Informasi Akuntansi Pada UMKM,” AKTSAR J. Akunt. Syariah, vol. 4, no. 1, p. 1, 2021, doi: 10.21043/aktsar.v4i1.8463.

R. Septiawati, F. A. Sujaya, F. A. Dewi, and R. M. Ariyani, “ANALISIS PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN STRATEGI E-MARKETING PADA UMKM SAAT PANDEMI COVID-19 NEW NORMAL DI KARAWANG JAWA BARAT (Studi Kasus Pada Beras Puri Karawang),” J. Apresiasi Ekon., vol. 10, no. 1, pp. 102–110, 2022, doi: 10.31846/jae.v10i1.445.

A. Whetyningtyas, “Determinan Penggunaan Informasi Akuntansi Pada Usaha Kecil Menengah (Ukm),” Media Ekon. dan Manaj., vol. 31, no. 2, pp. 88–96, 2016.

D. Efriyenty, “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penggunaan Informasi Akuntansi Pada Umkm Kota Batam,” J. Bisnis Terap., vol. 4, no. 1, pp. 69–82, 2020, doi: 10.24123/jbt.v4i1.2814.

N. Oktavia, “Pengaruh Penggunaan Sistem InformasiAkuntansi Dan Pemanfaatan TeknologiInformasi Terhadap Kinerja UmkmKecamatan Gayamsari Semarang,” 2024.

Downloads

Published

2024-11-30

How to Cite

ANALISIS DAMPAK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA UMKM. (2024). Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(5), 8972-8976. https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/1625

Similar Articles

1-10 of 457

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >>