Strategi Komunikasi Komisi Pemilihan Umum dalam sosialisasi Pemilu Tahun 2024 di Kota Mataram

Authors

  • Anton Tasijawa Institut Agama Hindu Negeri Gde Pudja Mataram

Keywords:

Strategi Komunikasi, Komisi Pemilihaan Umum

Abstract

Strategi komunikasi merupakan kombinasi terbaik mulai dari komunikator, pesan, saluran, penerima sampai pengaruh (efek) yang dirancang untuk mencapai tujuan komunikasi yang efektif Cangara (2013: 61). Peranan Komisi Pemilihan Umum Kota Mataram dalam sosialisasi pemilihan umum tahun 2024 sangat dibutuhkan agar masyarakat lebih memahami pentingnya menggunakan hak pilih. Strategi komunikasi yang digunakan selama ini belum berdampak signifikan untuk menekan angkat masyarakat yang tidak menggunakan hak pilihnya, mengingat masih banyaknya masyarakat yang tidak menggunakan hak pilihnya dan cenderung meningkat dari tahun ke tahun. Berdasarkan permasalah yang dikemukakan maka rencangan penelitian yang akan peneliti lakukan yakni terjum kelapangan untuk mencari data yang diperlukan oleh peneliti, strategi komnikasi KPU dalam mensosialisasikan pememilihan presiden dan wakil presiden dengan data KPU Kota Mataram yang nantinya akan dideskripsikan oleh peneliti. Jika ditinjau dari jenis penelitian ini merupakan penelitian lapangan yang dimana data yang diperoleh dari lapangan. Oleh karena itu, peneliti menggunakan metode kualitatif yang bersifa deskriptif, yang menggunakan informan untuk menjadikan sumber iformasi peneliti. Berdasarkan analisis dan pembahasan mengenai strategi komunikasi Komisi Pemilihan Umum dalam sosialisasi pemilu tahun 2024 di Kota Mataram diperoleh hasil penelitian Strategi komunikasi KPU dalam sosialisasi yang digunakan ada 3 strategi yang diterapkan, pertama tatap muka, kedua melalui media massa cetak maupun elektronik, ketiga bekerjasama dengan ormasi atau organisasi kemahasiswaan. 10. Faktor pendukung dan penghambat strategi komunikasi KPU a. Beberapa faktor yang menjadi pendukung berjalannya sosialisasi diantaranya adalah; regulasi pemerintah baik dari Undang-undang maupun Peraturan KPU (PKPU). Selain itu KPU Kota Mataram sebagai instansi milik pemerintah juga menjadi faktor pendukung karena memiliki kredibilitas dan kepercayaan oleh masyarakat. b.Adapun faktor penghambat komunikasi adalah luasnya daerah kota mataram dengan jumlah SDM yang terbatas membuat KPU Kota Mataram kesulitan untuk menyebarkan informasi khususnya bagi masyarakat pedesaan yang memerlukan komunikasi tatap muka secara langsung. c.Implikasi strategi komunikasi KPU. Implikasi dari hasil penelitian ini adalah strategi komunikasi KPU dalam melakukan sosialisasi memiliki pengaruh terhadap peningkatan partisipasi masyarakat. Sehingga terdapat hubungan baik antara strategi KPU dengan efektifitasnya partisipasi masyarakat di pemilu tahun 2024 di Kota Mataram dapat menciptakan komunikasi yang baik dan mencapai target dari KPU RI yakni 82%.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah, Iqbal Alan. 2009. Manajemen Konferensi dan Event. Yogyakarta: Gajah Mada Universitas Press.

Adrianus Pito, T.d. 2013. Mengenal Teori-teori Politik. Bandung: Nuansa Cendekia.

Afan Gaffar, 2004. Politik Indonesia Transisi Menuju Demokrasi: Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Althoff, M. Rush, 2002. Pengantar Sosiologi Politik. Diterjemahkan oleh Kartini Kartono. Jakarta: Rejawali.

Anthony dan Govindarajan. 2010. Sistem Pengendalian Manajemen. Peberbit UPP-AMP. Yogyakarta.

Cangra, Hafied. 20013. Perencaan dan Strategi Komunikasi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persda.

Dedi, Triralmaidi 2015. Tesis KPU Kabupaten Sijunjung dalam Upaya Meningkatkan Partisipasi Pemilu dalam Pilkada. Universitas Andalas Padang.

Dila, Novita, Ai Fitri 2019. Tesis Peningkatkan Partisipasi Pemilih Melenial: Strategi Komunikasi dan Sosialisasi KPU Pada Pemilu: Jurnal Kajian Komunikasi Bahasa dan Budaya Vol.7/No.2 Yang dilakukan Pada Bulan September 2020.

Efriza 2012. Political Explore. Sebuah Kajian Ilmu Politik. Bandung: CV. Alfabeta

Eko Sutoro, 2006. Reformasi Politik dan Pemberdayaan Masyarakat: APMD Press, Yogyakarta.

Firmanzah, 2008. Marketing Politik. Yayasan Obor Indonesian. Jakarta.

Fandy, Tjiptono 2011. Service Managemet Mewijudkan Pelayanan Prima. Edisi. Yogyakarta: Andi.

Gatur, Suksano 2013. Budaya Politik Khas Minangkabau Sebagai Alternafit Budaya Politik Indonesia: Jurnal Antropologi FISIP Unand.

Ghony, dkk. 2016. Metode Penelitian Kualitatif. Jogjakarta: AR-Ruzz Media.

Hendryadi, Tricahyadinata. 2019. Motode Penelitian: Pedoman Penelitian Bisnis dan Akademik. Jakarta Lembaga Pengembangan Manajemen dan Publikasi Imperium (LPMP Imperium)

Hedi, Setiadi, 2013. Tesis Strategi Komunikasi Politik Para Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Pada Pemilihan Kepala Daerah Jawa Barat 2013-2018. Universitas Pendidikan Indonesia.

Irawan, Prasetya. 2006. Penelitian Kualititif dan Kuantitatif Untuk Ilmu-ilmu Sosial. Jakarta: Deperteman Ilmu Administrasi FISIP-Ul.

Ihrom, 2004. Bunga Rampai Sosiologi Keluarga. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Keban, Yaremias T 2000. Good Governance dan Capacity Building Sebagai Indikator Utama dan Fokus Penilaian Kinerja Pemerintah: Yogyakarta.

Karima, Wardah dan Satya Indra Karsa 2022. Strategi Komunikasi Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Barat.

Maslekah Pratama Putri, 2016. Tesis Peran KPU dalam Sosialisasi Pemilu Untuk Meningkatkan Partisipas Politik Masyarakat Pada Pemilihan Presiden di Kalimantan Timur. Universitas Mulawarman.

Muhammad, Hidayansya 2014. Tesis Peran KPU dalam Meningkatkan Partisipasi Politik Masyarakat dalam Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden di Kota Malang.

Margono,S. 2003. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta

Meleong, Lexy, J 2013. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung PT Remaja Rosdakarya.

Miles, B Mathew dan Micahael Huberman. 1992. Analis Data Kualitatif Buku Sumber Tentang Metode-Metode Baru. Jakarta: UIP.

Mintberg, Henry, James Brian Quinn, 1995. The Strategy Process London: Prentice Hall Intranational, Inc

Narbuko, Cholid dan Achmadi, H.Abu. 2013 Metodologi Penelitian. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Najmuddin, 2015. Manajemen Keuangan dan Aktualisasi Syar’iyyah Modern. Yogyakarta.

Raymond, S. Ross, 2014. Teori Komunikasi Perspektif. Ragam dan Aplikasi. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Rogerts dan D. Lawrence 2010. Komunikasi dan Pembagunan Perspektif kritis. Terjemahan: Jakarta LP3ES.

Riduwan, 2006. Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru-Keryawan dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabert.

Sanapiah, Faisal 1990. Metode Penelitian Kualitatif. Dasar dan Aplikasi. Malang: Pelajar. Penerbit YA3.

Sugiyono, 2016. Metode Penelitian Kuantatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

.........2009 Metode Penelitian Kuantatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukandarrumidi, 2006. Metodogogi Penelitian. Yogyakarta: Pers UGM.

Suarna, Nengah 2016 Tesis Model Komunikasi Guru Agama Hindu Dalam Implementasi Kurikulum 2013 Sekolah Dasar Negeri 21 Mangelewe. STAHN Gde Pudja Mataram.

Tim Penyusun, 2014. Pedoman Penyusunan Tesis Mataram: IAHN Gde Pudja Mataram

Downloads

Published

2024-05-10

How to Cite

Anton Tasijawa. (2024). Strategi Komunikasi Komisi Pemilihan Umum dalam sosialisasi Pemilu Tahun 2024 di Kota Mataram. Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(2), 1803–1815. Retrieved from https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/207

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.