ANALISIS PENGARUH INVESTASI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI

Authors

  • Lalu Apriliansah Fakultas Hukum, Universitas Bung Karno
  • Suyatno Fakultas Hukum Universitas Bung Karno

Keywords:

Analisis, Investasi, Ekonomi

Abstract

Investasi merupakan faktor krusial bagi kelangsungan proses pertumbuhan ekonomi dalam jangka panjang. Dengan adanya investasi yang ditanamkan baik oleh pemerintah maupun swasta maka terjadi kegiatan produksi yang dapat menciptakan lapangan kerja dan pendapatan masyarakat. Peranan investasi, baik investasi pemerintah maupun investasi swasta sangat penting dalam pembangunan ekonomi, karena kegiatan investasi tidak hanya atau meningkatkan permintaan agregat tetapi juga akan meningkatkan pemasaran agregat melalui pengaruhnya terhadap kapasitas produksi. Dalam teori ekonomi pembangunan diketahui bahwa tingkat pertumbuhan ekonomi dan investasi mempunyai hubungan timbal balik yang positif. Hubungan timbal balik tersebut terjadi oleh karena di satu pihak, semakin tinggi pertumbuhan ekonomi suatu negara, berarti semakin besar bagian dari pendapatan yang bisa ditabung, sehingga investasi yang tercipta akan semakin besar pula. Dalam kasus ini, investasi merupakan fungsi dari pertumbuhan ekonomi. Di lain pihak, semakin besar investasi suatu negara, akan semakin besar pula tingkat pertumbuhan ekonomi yang bisa dicapai. Dengan demikian, pertumbuhan merupakan fungsi Investasi

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afrizal. (2015). Qualitative Research Methods. Rajawali Pers.

Ain’, N. N. (2021). Pengaruh Investasi Terhadap Pertumbuhan Dan Pembangunan Ekonomi. Al-Tsaman Jurnal Ekonomi Dan Keungan Islam, 3(1), 162–169.

Alvaro, R. (2021). Pengaruh Investasi, Tenaga Kerja, Serta Ekspor Terhadap Pertumbuhan Ekonomi. Jurnal Budget : Isu Dan Masalah Keuangan Negara, 6(1), 114–131. Https://Doi.Org/10.22212/Jbudget.V6i1.78

Amar, H., & Arkum, D. (2023). Pengaruh Investasi Terhadap Perekonomian, Pembangunan Manusia, Pengangguran Dan Kemiskinan Di Kabupaten Bangka. Publikauma : Jurnal Administrasi Publik Universitas Medan Area, 11(1), 35–43. Https://Doi.Org/10.31289/Publika.V11i1.9103

Astuti, P. W. (2018). Analisis Pengaruh Investasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi (Studi Pada 33 Provinsi Di Indonesia). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Feb, 6(2), 11. Https://Jimfeb.Ub.Ac.Id/Index.Php/Jimfeb/Article/View/4629/4058

Gwijangge, L., Kawung, G. M. V, & Siwu, H. (2018). Pengaruh Investasi Dan Tenaga Kerja Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Papua. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 18(6), 45–55.

Hejazziey, D., Pertumbuhan, T., Di, E., Tengah, J., Putri, Z. E., Bisnis, D. A. N., Setyaningsih, L. A., Artikel, R., Nasution, Y. S. J., Ibrahim, H. R., Pengaruh, A., Zakat, D., Karmaudin, H., Saputro, A. G., Hidayatullah, S., Musnaini, S. S., Rifki, M., رازی, م. ا. ز., Statistik, B. P., … Tiara Dewi, Muhammad Amir Masruhim, R. S. (2019). Analisis Pengaruh Investasi, Tenaga Kerja, Dan Pengeluaran Pemerintah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Propinsi Jawa Tengah. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 5(1), 15–38. Http://Eprints.Uanl.Mx/5481/1/1020149995.Pdf%250ahttps://Www.Bps.Go.Id/Pressrelease/2020/01/15/1743/Persentase-Penduduk-Miskin-September-2019-Turun-Menjadi-9-22-Persen.Html%250ahttp://Www.Nutricion.Org/Publicaciones/Pdf/Prejuicios_Y_Verdades_Sobre_Grasas.

Jufrida, F., Syechalad, M. N., & Nasir, M. (2017). Analisis Pengaruh Investasi Asing Langsung (Fdi) Dan Investasi Dalam Negeri Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia. Jurnal Perspektif Ekonomi Darussalam, 2(1), 54–68. Https://Doi.Org/10.24815/Jped.V2i1.6652

Kurniawan, C. (2016). Pengaruh Investasi Terhadap Perekonomian Indonesia. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 12(4), 1–9. Https//Doi.Org/10.31851/Jmwe.V12i4.3005

Octavianingrum, D. (2015). Analisis Pengaruh Investasi, Tenaga Kerja, Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Daerah Istimewa Yogyakarta: Studi 5 Kabupaten/Kota. Universitas Negeri Yogyakarta, 1–80. Http://Eprints.Uny.Ac.Id/14901/

Purba, B. (2020). Jurnal Humaniora Analisis Tentang Pengaruh Investasi Terhadap Pertumbuhan. Jurnal Humaniora, 4(1), 196–204.

Ras, H., & Suroso, J. T. (2020). Kepastian Hukum Dalam Hukum Investasi Di. 4(1), 392–408.

Sabriadi, H., & Wakia, N. (2021). Problematika Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Di Perguruan Tinggi. Adaara: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 11(2), 175–184.

Sayidah, N. (2018). Metodologi Penelitian Disertai Dengan Contoh Penerapannya Dalam Penelitian. Zifatama Jawara.

Tim Penyusun. (2015). Modul Penyusunan Program Dan Investasi Infrastruktur. 1–100.

Umam, K. (2023). Dampak Investasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Daerah Di Indonesia Di Masa Pandemi Covid 19 Dengan Pendekatan Difference In Differences Oleh: Journal Of Applied Business And Economic (Jabe), 9(4), 396–407.

Wardhani, D. A. (2023). Pelaksanaan Public-Private Partnership Dalam Perspektif Foreign Direct Investment Untuk Pembangunan Infrastruktur. Jurnal Pengadaan Barang/Jasa, 2(1), 27–37. Https://Doi.Org/10.55961/Jpbj.V2i1.34

Downloads

Published

2024-05-16

How to Cite

Lalu Apriliansah, & Suyatno. (2024). ANALISIS PENGARUH INVESTASI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI . Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(2), 2401–2413. Retrieved from https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/272

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >> 

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.