ANALISIS WACANA KRITIS: PENGGUNAAN BAHASA ASING DALAM IKLAN YOUTUBE MINUMAN “FLORIDINA”

Authors

  • Fadillah Hasanah Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Ririn Aprillia Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Nicholay Hartawan Gultom Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Fransiska Fera Homer Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Mustika Wati Siregar Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan
  • Malan Lubis Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan

Keywords:

Analisis Wacana Kritis, Iklan Floridina

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan bahasa asing dalam iklan minuman “Floridina” melalui pendekatan analisis wacana kritis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatatif. Analisis wacana kritis pada iklan floridina bertujuan untuk mengetahui elemen-elemen bahasa asing yang digunakan dalam iklan floridina dan bagiamana elemen-elemen tersebut mempengaruhi persepsi konsumen terhadap produk. Data yang digunakan adalah iklan minuman Floridina yang terdapat diyoutube. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan bahasa asing dalam iklan Floridina menciptakan citra produk yang lebih eksklusif dan menarik bagi target pasar. Namun, penggunaan bahasa asing ini juga dapat menimbulkan persepsi ambigu dan tidak selalu dapat dipahami dengan baik oleh semua kalangan masyarakat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Brian, R. (2020). Pengertian Iklan: Tujuan, Ciri-Ciri, Syarat, dan Jenis-Jenis Iklan.

Darma, Yoce, A. (2009). Analisis Wacana Kritis. Bandung: Yrama Widya

Hanafri, M. I., Gustomi, L. F., & Susanti, H. (2018). Pengembangan Iklan Layanan Masyarakat Berbasis Animasi 2D Pada BPJS Ketenagakerjaan. Jurnal Sisfotek Global, 8(1). https://doi.org/10.38101/sisfotek.v8i1.177

Pratama, I. G. Y. (2021). Video Iklan Layanan Masyarakat Sebagai Media Komunikasi Kaum Difabel. Jurnal Nawala Visual, 3(1).

Darma, Y. A. (2013). Analisis Wacana Kritis dalam Multiperspektif. Bandung: Yrama widya.

Martina dan Harianto. (2016). Tergerusny Bahasa Indonesia oleh Bahasa Asing Studi Kasus Penggunaan Bahasa pada Papan Iklan. Balai Bahasa Kalimantan Barat.

Zanah, S. W. S., & Bangsa, A. B. A. H. (2021). Analisis Wacana Iklan Pakaian di Media Sosial Facebook Berdasarkan Struktur dan Fungsi Bahasa.

Hasanah, S. U. (2020). Analisis Pemakaian Bahasa Pada Iklan Produk Minuman Di Televisi. Ksatra: Jurnal Kajian Bahasa Dan Sastra, 2(1), 9-11.

Yuliani, W. (2018). Metode Penelitian Deskriptif Kualitatif Dalam Perspektif Bimbingan Dan Konseling. Quanta Journal, 2(2), 83–91.

Downloads

Published

2024-06-09

How to Cite

Fadillah Hasanah, Ririn Aprillia, Nicholay Hartawan Gultom, Fransiska Fera Homer, Mustika Wati Siregar, & Malan Lubis. (2024). ANALISIS WACANA KRITIS: PENGGUNAAN BAHASA ASING DALAM IKLAN YOUTUBE MINUMAN “FLORIDINA”. Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(3), 3426–3433. Retrieved from https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/394

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >> 

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.