Penerapan Treasure Hunt Sebagai Media Pembelajaran IPS dalam Meningkatkan Keaktifan Siswa di SMPN 57 Jakarta

Authors

  • Putri Wulandari Pendidikan IPS, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta
  • Budiaman Pendidikan IPS, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta,
  • Saipiatuddin Pendidikan IPS, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta

Keywords:

Media Pembelajaran, Treasure Hunt, Keaktifan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan media pembelajaran Treasure Hunt dalam meningkatkan kekatifan peserta didik kelas VIII F SMP Negeri 57 Jakarta. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Penelitian Tindakan Kelas dengan menggunakan tiga siklus. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VIII F yang berjumlah 35 siswa. Berdasarkan hasil penelitian, penerapan media pembelajaran Treasure Hunt mampu meningkatkan hasil kekatifan siswa secara signifikan. Hal ini ditunjukkan oleh peningkatan jumlah siswa yang mencapai Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) pada setiap siklusnya. Pada transisi dari siklus pertama ke siklus kedua, terjadi peningkatan sebesar 7,06%, dan dari siklus kedua ke siklus ketiga, terjadi peningkatan lebih lanjut sebesar 5,88%. Target Indikator Pencapaian Hasil (IPH) ≥80% telah tercapai pada siklus 3. Selain itu, keaktifan peserta didik setiap siklusnya juga meningkat, terutama dalam aspek berpendapat

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alam, A., & Khotimah, K. (2021). Peningkatan Penguasaan Kosa Kata Bahasa Arab Melalui Game Arabic Treasure Hunter. MUHIBBUL ARABIYAH: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 1(1), 58–77. https://doi.org/10.35719/pba.v1i1.9

Andrianto, S., Firman, F., & Desyandri, D. (2021). Pengembangan Media Ular Tangga Pintar Pada Pembelajaran IPA Kelas IV SDN 07 Koto Panai Air Haji. MENDIDIK: Jurnal Kajian Pendidikan Dan Pengajaran, 7(1), 50–53. https://doi.org/10.30653/003.202171.153

Anwar, A., & Rahimu, W. O. S. O. (2021). Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Visual pada Mata Pelajaran Matematika Terhadap Prestasi Belajar Siswa. Jurnal Akademik Pendidikan Matematika, 50–57. https://doi.org/10.55340/japm.v7i1.390

Hasanah, S. U. (2019). Studi Komparasi Penerapan Metode Active Learning Model Reading Aloud Dan Metode Konvensional Model Ceramah Dalam Pembelajaran Bahasa Arab Dan Pengaruhnya Terhadap Respon Siswa Kelas V MI Ma’Arif 01 Pahonjean Majenang. Jurnal Tawadhu, 3(1), 804–822.

Munawir, A. (2020). Penguasaan Konsep Arah Mata Angin dengan Metode Treasure Hunt di Sekolah Dasar. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 9(2), 265–272. https://doi.org/10.58230/27454312.36

Pemerintah Pusat. (2017). UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 20 TAHUN 2003 TENTANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL. Regulasip: Peraturan Undang-Undang Dan Sumber Informasi Hukum. https://www.regulasip.id/book/1393/read

Pertiwi, A. D., Nurfatimah, S. A., & Hasna, S. (2022). Menerapkan Metode Pembelajaran Berorientasi Student Centered Menuju Masa Transisi Kurikulum Merdeka. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 8839–8848.

Purnomo, B. (2021). Metode Pembelajaran Interaktif. Gadjah Mada University Press.

Rahmawati, A. (2021). Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa dengan Metode Pembelajaran Berbasis Proyek. Jurnal Pendidikan, 123–134.

Siregar, P. S., Wardani, L., & Hatika, R. G. (2017). Penerapan Pendekatan Pembelajaran Aktif Inovatif Kreatif Efektif Dan Menyenangkan (Paikem) Pada Pembelajaran Matematika Kelas Iv Sd Negeri 010 Rambah. Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD), 5(2), 743. https://doi.org/10.22219/jp2sd.vol5.no2.743-749

Syahid, M. (2018). Peran Guru dalam Pembelajaran. Alfabeta.

Wasidi, A. S. (2019). Penerapan Metode Treasure Hunt Untuk Meningkatkan Kerjasama dan Prestasi Belajar. DIADIK: Jurnal Ilmiah Teknologi Pendidikan, 9(2), 77–85.

Downloads

Published

2024-06-17

How to Cite

Putri Wulandari, Budiaman, & Saipiatuddin. (2024). Penerapan Treasure Hunt Sebagai Media Pembelajaran IPS dalam Meningkatkan Keaktifan Siswa di SMPN 57 Jakarta. Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(3), 3853–3857. Retrieved from https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/469

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.