Peningkatan Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Dengan Model Pembelajaran Discovery Learning Pada Siswa Kelas Viii Smp Swasta Jambi Medan Tahun Ajaran 2023/2024
Keywords:
Kemampuan menulis, Teks Eksplanasi, discovery learningAbstract
Model discovery learning mendorong siswa untuk aktif terlibat dalam proses pembelajaran, memungkinkan mereka untuk secara mandiri mengeksplorasi konsep-konsep yang akan mereka jelaskan dalam teks eksplanasi. Dengan demikian, model ini tidak hanya meningkatkan keterampilan menulis, tetapi juga memperdalam pemahaman. Masalah dalam penelitian ini adalah model pembelajaran kurang inovatif, peserta didik kurang imajinatif dalam menentukan topik teks eksplanasi, peserta didik kurang memahami struktur dan unsur kebahasaan teks eksplanasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar teks eksplanasi menggunakan model discovery learning pada kelas VIII SMP Swasta Jambi Medan tahun ajaran 2023/2024. Penelitian ini penggunaan jenis penelitian tindakan kelas. Berdasarkan penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran discovery learning dapat diterapkan untuk meningkatkan kemampuan menulis teks eksplanasi peserta didik dan dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas VIII SMP Swasta Jambi Medan tahun ajaran 2023/2024
Downloads
References
Akkas, Annisa, Ainun. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Snowbal Throwing Terhadap Hasil Belajar Pelajaran IPA Kelas VI SDN 3 Maccorawalie. Institut Agama Islam Negeri Parepare.
Ance, Mantiri, dkk. (2018). E-Modul Teks Eksplanasi. Direktorat Pembinaan SMA-Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Badelah. (2024). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Teks Drama Menggunakan Media Cerpen Siswa Kelas VIII.E SMP Negeri 2 Sakra. LANGUAGE : Jurnal Inovasi Pendidikan Bahasa dan Sastra. 4 (1). 1-13.
Budiyono & Amirullah H. (2014) Pengantar Manajemen. Graha Ilmu : Yogyakarta.
Iskandarwassid, dan H. Dadang Sunendar. (2011). Strategi Pembelajaran Bahasa. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Murfiza, Pipi. (2023). Peningkatan Keterampilan Menulis Naskah Pidato Melalui Model Pembelajaran Discovery Learning Dengan Pendekatan Kontekstual Pada Peserta Didik Kelas XI SMA Negeri 1 Teunom Kabupaten Aceh Jaya. Skripsi : UBBG.
Luthfianti, Salwa. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Teks Prosedur Siswa Kelas VII SMP Al Anshor Cibinong Bogor. Universitas Pakuan Bogor.
Putri, Amelia, dkk. (2022). "Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Terhadap Keterampilan Menulis Teks Ulasan Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Muara Bungo." 11(2). Istarani. 2019. Model Pembelajaran Inovatif. Media Persada
Octavia, A. (2020). Model-model Pembelajaran. Yogyakarta : deepublis
Mery Nazar. (2018). Pengaruh Penggunaan Model Discovery Learning Terhadap Ketrampilan Menulis Teks Prosedure Siswa Kelas XI SMA Negeri 3 Padang. Skripsi. Padang : STKIP PGRI Sumatera Barat.
Sidiq, Ricu, dkk. (2021). Model-model Pembelajaran Abad 21. Banten : Cv. Aa. Rizky.
Syah, M. 2004. Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset.
Yuda Pratama, dkk. (2023). Peningkatan Kemampuan Menulis Teks Eksposisi dengan Model Discovery Learning pada Siswa di SMP Negeri 32 Bandar Lampung Tahun Ajaran 2022/2023. Skripsi : STKIP PGRI Bandar Lampung.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ulfah Maulidiah Marwah Siregar, Citra Riskya Simanjuntak, Rina Lusiana Pangaribuan, Intan Sri Devi Sitorus, Natasya Banawati, Mustika Wati Siregar

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.