ANALISIS KINERJA KEUANGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH ( APBD ) PROVINSI DKI JAKARTA SELAMA PANDEMI COVID-19 TAHUN 2019-2023

Authors

  • Chanli Chanli Universitas Bina Sarana Informatika
  • Atri Nodi Maiza Putra Universitas Bina Sarana Informatika

Keywords:

Analisis Kinerja Keuangan, Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah, Pandemi Covid-19

Abstract

Pandemi Covid-19 telah memberikan dampak signifikan terhadap kinerja keuangan daerah DKI jakarta. Kinerja keuangan daerah mengacu pada kemampuan pemerintah daerah dalam mengelola pendapatan dan pengeluaran untuk mendukung kesejahteraan masyarakat dan pembangunan ekonomi lokal. Selama pandemi, pendapatan asli daerah (PAD) mengalami penurunan yang tajam karena berkurangnya aktivitas ekonomi, penurunan pajak, dan retribusi. Hal ini menyebabkan tekanan besar pada anggaran daerah, menghambat kemampuan mereka untuk memberikan layanan publik yang optimal. Untuk mengatasi dampak ekonomi negatif yang ditimbulkan oleh pandemi, pemerintah daerah menerapkan berbagai kebijakan pemulihan ekonomi. Kebijakan ini meliputi bantuan sosial bagi masyarakat terdampak, serta peningkatan belanja pemerintah untuk proyek infrastruktur guna merangsang perekonomian. Selain itu, pemerintah daerah juga diharapkan melakukan penyesuaian anggaran dengan cara mengalihkan dana dari program-program yang kurang mendesak ke sektor-sektor yang lebih penting, seperti kesehatan dan pemulihan ekonomi. Melalui analisis data keuangan dan kebijakan ekonomi, diharapkan dapat diidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja keuangan daerah dan strategi terbaik untuk pemulihan ekonomi Namun, masih terdapat tantangan yang harus dihadapi, termasuk perlunya penguatan transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan daerah serta peningkatan efektivitas kebijakan pemulihan ekonomi guna memastikan stabilitas keuangan jangka panjang

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aryani, H. F. (2022). Analisis Kinerja Keuangan Pemerintah Provinsi Dki Jakarta Sebelum Dan Selama Pandemi Covid-19. Mizania: Jurnal Ekonomi Dan Akuntansi, 2(1), 147–156. Https://Doi.Org/10.47776/Mizania.V2i1.508

Asian Development Outlook. (N.D.). Ekonomi Indonesia Melambat Di 2020 Akibat Covid-19, Pulih Bertahap Di 2021. Www.Adb.Org. Https://Www.Adb.Org/Id/News/Indonesia-S-Economic-Growth-Slow-2020-Covid-19-Impact-Gradual-Recovery-Expected-2021

Fachenda Itsnain Naufal Zuhdi. (2023). Analisis Kinerja Keuangan Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah (Apbd) Kabupaten Pamekasan Tahun 2019 - 2021.

Kementrian Keuangan. (2023). Apbd Dki Jakarta Tahun 2023. Djpk.Kemenkeu.Go.Id. Https://Djpk.Kemenkeu.Go.Id/Portal/Data/Apbd?Periode=12&Tahun=2023&Provinsi=09&Pemda=00

Nasution, N. A. (2023). Analisis Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah Pada Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah (Bpkad) Kota Medan. Jurnal Aktual, 21(2), 1–10. Https://Doi.Org/10.47232/Aktual.V21i2.382

Puji Wibowo. (2022). Analisis Kinerja Keuangan Pemerintah Provinsi Dki Jakarta Sebelum Dan Sesudah Pandemi Covid-19. Pajak Dan Keuangan Negara, 4. Https://Www.Researchgate.Net/Publication/363192564_Analisis_Kinerja_Keuangan_Pemerintah_Provinsi_Dki_Jakarta_Sebelum_Dan_Sesudah_Pandemi_Covid-19

Rawis, S. D., Manossoh, H., & Pusung, R. J. (2020). ( Apbd ) Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara ( Tahun 2016-2018 ). 8(4), 805–814.

Sinambela, E., & Pohan, A. K. R. (2016). Analisis Kinerja Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah Pada Pemerintah Provinsi Sumatera Utara. Jurnal Riset Akuntansi & Bisnis, 53(9), 1689–1699. Journal.Umsu.Ac.Id/Index.Php/Akuntan/Article/Download/2056/2050

Siti Nur Aeni. (2022). Pandemi Covid-19 Dan Dampaknya Terhadap Ekonomi. Katadata.Co.Id. Https://Katadata.Co.Id/Berita/Nasional/62130e3d98f90/Pandemi-Covid-19-Dan-Dampaknya-Terhadap-Ekonomi

Sri Pujianti. (N.D.). Mk: Uu Covid-19 Berlaku Paling Lama Hingga Akhir Tahun Ke-2 Sejak Diundangkan. Www.Mkri.Id. Https://Www.Mkri.Id/Index.Php?Page=Web.Berita&Id=17726

Downloads

Published

2024-08-28

How to Cite

Chanli, C., & Atri Nodi Maiza Putra. (2024). ANALISIS KINERJA KEUANGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH ( APBD ) PROVINSI DKI JAKARTA SELAMA PANDEMI COVID-19 TAHUN 2019-2023. Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(4), 5454–5461. Retrieved from https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/875

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.