Digitalisasi Potensi Wisata Gunung Gamping di Desa Bandardawung Kecamatan Tawangmangu Jawa Tengah

Authors

  • Eksa Rusdiyana Universitas Sebelas Maret
  • Valent Akira Satwika Universitas Sebelas Maret
  • Annisa Rahmah Hasan Universitas Sebelas Maret
  • Marshelia Anindya Putri Universitas Sebelas Maret
  • Alfina Faradisa Karin Universitas Sebelas Maret
  • Azhsari Oktaviani Putri Universitas Sebelas Maret
  • Faya Asyiffa Universitas Sebelas Maret
  • Imraatu Justiqanna Andini Universitas Sebelas Maret
  • Maya Arum Rachmayanti Universitas Sebelas Maret
  • Muthia Zulfa Universitas Sebelas Maret
  • Najwa Fitria Mulyasari Universitas Sebelas Maret
  • Samsul Hidayat Universitas Sebelas Maret

Keywords:

Digitalisasi, Gunung Gamping, KKN

Abstract

Gunung Gamping merupakan salah satu lokasi di Desa Badardawung, Kecamatan Tawangmangu yang berpotensi dikembangkan ke wisata minat khusus. Sayangnya potensi ini belum dikenal oleh khalayak masyarakat khususnya dari luar. Kegiatan Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mengenalkan potensi Gunung Gamping melalui digitalisasi pada aplikasi google maupun media sosial. Metode pelaksanaan kegiatan dilaksanakan melalui program Kuliah Kerja Nyata (KKN) pada bulan Juli-Agustus 2024 dengan program kerja meliputi digitalisasi potensi Gunung Gamping, pembuatan papan petunjuk, serta melengkapi lokasi sekitar dalam aplikasi google maps. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa dalam kegiatan ini telah melibatkan beberapa pihak untuk mendokumentasikan, digitalisasi, serta menuliskan dan memberikan review pada aplikasi google maps

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afriyana, L., Bayuanto, D. C., Sopiana, M., Wiratama, I. G. A., Satriawan, L. J., Islami, N. I. Z., Wulandari, S., Hidayati, L. A. F., Ismiladiana, I., & Latifah, N. (2022). Pengembangan Wisata Berbasis Budaya Melalui Pemetaan Objek Wisata Dan Pembaruan Informasi Di Desa Pengadangan, Kabupaten Lombok Timur. Jurnal Pendidikan Dan Pengabdian Masyarakat, 5(3), 282–288. https://doi.org/10.29303/jppm.v5i3.3914

Alfianidah, R., Putri, N. N., Setiawan, M. R., Octaviyanti, D., & Handajani. (2023). Pembuatan Papan Penunjuk Arah Jalan Untuk Meningkatkan Destinasi Wisata Desa Labuhan. Seminar Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Dan Kuliah Kerja Nyata, 1–14. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK558907/

Andhika, A. (2019). Penggunaan Video Promosi Wisata Melalui Youtube untuk Meningkatkan Daya Tarik Wisatawan ke Provinsi Kalimantan Selatan. Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(2), 26–30.

Ariyanti, R., Khairil, K., & Kanedi, I. (2015). Pemanfaatan Google Maps Api Pada Sistem Informasi Geografis Direktori Perguruan Tinggi Di Kota Bengkulu. Jurnal Media Infotama, 11(2), 119–129.

Fauziah, R., Ratnamulyani, I. A., & Kusumadinata, A. A. (2018). Efektifitas Promosi Destinasi Wisata Rekreasi Gunung Pancar Melalui Postingan Instagram Media Sosial. Jurnal Komunikatio, 4(1), 27–40. https://doi.org/10.30997/jk.v4i1.1210

Keliobas, N., Latupapua, Y. T., & Pattinasarany, C. K. (2019). Persepsi Pengunjung Terhadap Objek Wisata Pantai Gumumae Di Kecamatan Bula Kabupaten Seram Bagian Timur. Jurnal Hutan Pulau-Pulau Kecil, 3(1), 25–39. https://doi.org/10.30598/jhppk.2019.3.1.25

Mumtaz, A. T., & Karmilah, M. (2021). Digitalisasi wisata di desa wisata. Jurnal Kajian Ruang, 1(1).

Murti, D. C. W., Kusumastuti, Z. R., Handoko, V. S., & Wijaya, A. B. M. (2023). Peningkatan digitalisasi pariwisata di wilayah desa purwoharjo, kulon progo. Jurnal Atma Inovasia, 2(1), 14–19.

Nirmala, B. P. W., & Paramitha, A. A. I. I. (2020). Digitalisasi desa dan potensi wisata di desa kerta, kabupaten gianyar menuju pariwisata 4.0. Jurnal Karya Abdi Masyarakat, 4(3), 350–355.

Oktaviana, U. K. (2021). SINERGI PENTAHELIX DALAM PENGEMBANGAN WISATA KESEHATAN HALAL. At Tawazun, 9(02), 41–52.

Rahmah, M., Malihah, L., & Karimah, H. (2023). Analisis Peluang dan Tantangan Pengembangan Potensi Wisata di Kabupaten Banjar. Jurnal Kebijakan Pembangunan, 18(2), 199–208. https://doi.org/10.47441/jkp.v18i1.344

Ramadhany, N. A., & Tranggono, D. (2022). Studi Fenomenologi Adopsi Inovasi Digitalisasi Pariwisata Desa Wisata Hendrosari Menganti Kabupaten Gresik. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(3), 1652–1657.

Siahaan, S., Wulandari, R. S., & Nila, E. (2022). Karakteristik Pengunjung Wisata Bukit Salapar Di Desa Cipta Karya Kecamatan Sungai Betung Kabupaten Bengkayang. Jurnal Hutan Lestari, 10(4), 813. https://doi.org/10.26418/jhl.v10i4.53635

Sugiarto, A., & Mahagangga, I. G. A. O. (2018). Kendala Pengembangan Pariwisata di Destinasi Pariwisata Labuan Bajo Nusa Tenggara Timur (Studi kasus komponen produk pariwisata). Jurnal Destinasi Pariwisata, 8(1), 78–84.

Sumiasih, K. (2018). Peran BUMDes Dalam Pengelolaan Sektor Pariwisata (Studi di Desa Pakse Bali, Kabupaten Klungkung). Jurnal Magister Hukum Udayana (Udayana Master Law Journal), 7(4), 565. https://doi.org/10.24843/jmhu.2018.v07.i04.p10

Sunarjaya, I. G., Antara, M., & Prasiasa, D. P. O. (2018). Kendala pengembangan desa wisata munggu, kecamatan mengwi, badung. Jurnal Master Pariwisata, 4(2), 215–227.

Surur, F., Cahya, Z. N., & Wahid, M. S. (2019). The urgency of tourism development in the planning of Muna Island Region, Southeast Sulawesi. Akuatikisle: Jurnal Akuakultur, Pesisir Dan Pulau-Pulau Kecil, 3(2), 41–47. https://doi.org/10.29239/j.akuatikisle.3.2.41-47

Syafrini, D., Susilawati, N., & Hasmira, M. H. (2016). Partisipasi masyarakat lokal dalam mengembangkan kawasan wisata keluarga (studi kasus kawasan wisata pantai purus padang). Jurnal Socius, 3(2), 2356–4180.

Tamrin, I., Simanjuntak, D., & Afriza, L. (2022). Digitalisasi Tata Kelola Desa Wisata Kertayasa sebagai Implementasi E-Tourism. JUSTIN (Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi, 10(1), 34–39.

Walalayo, R., Manuputty, E. A. W., Ufie, A. J. R., Jurusan, ), Niaga, A., & Ambon, P. N. (2022). Pemanfaatan Google Maps Dalam Mempromosikan Objek Wisata Tebing Makariki Negeri Yaputih Kecamatan Tehoru Kabupaten Maluku Tengah. Journal Administrasi Terapan, 1(1), 23–34.

Downloads

Published

2024-09-19

How to Cite

Digitalisasi Potensi Wisata Gunung Gamping di Desa Bandardawung Kecamatan Tawangmangu Jawa Tengah. (2024). Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(4), 6003-6010. https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/980

Similar Articles

1-10 of 36

You may also start an advanced similarity search for this article.