Makna Label Halal Dan Kepercayaan Religius Dalam Pengambilan Keputusan Pembelian Produk Makanan Umkm Di Kecamatan Medan Timur, Kota Medan
Keywords:
Label Halal, Kepercayaan Religius, Keputusan PembelianAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk memahami makna label halal dan peran kepercayaan religius dalam pengambilan keputusan pembelian produk makanan UMKM di Kecamatan Medan Timur, Kota Medan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode wawancara mendalam dan observasi terhadap konsumen Muslim serta pelaku UMKM makanan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa label halal dimaknai konsumen tidak hanya sebagai penanda kepatuhan syariah, tetapi juga sebagai simbol kepercayaan, jaminan kualitas, dan sumber ketenangan batin dalam mengonsumsi produk makanan. Kepercayaan religius berperan sebagai landasan nilai yang mengarahkan sikap kehati-hatian, prioritas kehalalan, serta loyalitas konsumen terhadap produk UMKM. Temuan penelitian ini menegaskan bahwa keputusan pembelian produk makanan UMKM bersifat bernilai dan kontekstual, di mana label halal dan religiusitas saling melengkapi dalam membentuk perilaku konsumsi konsumen Muslim
References
Dalimunthe, L. E. (2021). Pengaruh Labelisasi Halal Produk Indomie Dan Harga Terhadap Minat Beli Masyarakat (Studi Kasus Masyarakat Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang). MUTLAQAH: Jurnal Kajian Ekonomi Syariah. https://doi.org/10.30743/mutlaqah.v1i2.3362
Edwin. (2021). ANALISIS PENGARUH PEMAHAMAN KONSUMEN PADA LABEL HALAL DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN MEMBELI PRODUK MAKANAN MIE INSTAN. Sebi : Studi Ekonomi Dan Bisnis Islam. https://doi.org/10.37567/sebi.v2i1.415
Komariah, D. S. & A. (2014). Metodologi Penelitiaan Kualitatif. Alfabeta.
Lestari, L. A., Apriani, Y., Asnaini, A., & Kustin, K. (2021). Pengaruh Harga, Promosi, Produk, Label Halal terhadap keputusan membeli frozen food (studi di kota Bengkulu). J-Alif : Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Syariah Dan Budaya Islam. https://doi.org/10.35329/jalif.v6i1.2135
Nafira, S., & Supriyanto, A. (2022). Keputusan Pembelian ditinjau dari Electronic Word of Mouth, Impulse Buying, Brand Image dan Label Halal Produk MS Glow pada Generasi Millennial dan iGeneration. Jurnal BANSI - Jurnal Bisnis Manajemen Akutansi. https://doi.org/10.58794/bns.v2i1.97
Nur Shobihatul Lailiyah, & Mahmudatus Sadiyah. (2025). Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Generasi Z pada Produk Somethinc: Label Halal, Kualitas Produk, dan Electronic Word Of Mouth (E-WOM). Efektor. https://doi.org/10.29407/e.v12i1.24798
Nursyawal, A. H., Listyaningrum, R. S., & Mae, A. (2023). Kajian Pengaruh Kesadaran Halal dan Label Halal terhadap Keputusan Pembelian Bubble Tea pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Bandung. JURNAL AGROINDUSTRI HALAL. https://doi.org/10.30997/jah.v9i1.6407
Pratiwi, W., Kadi, D., & Zahri, R. (2024). Pengaruh celebrity endorser , brand image dan harga terhadap keputusan pembelian produk skincare skintific pada e-commerce. Seminar Inovasi Manajemen Bisnis Dan Akuntansi 6.
Pulungan, I. S. C., Yayuk Yuliana, Indra Utama, & Arief Hadian. (2024). PENGARUH DESAIN PRODUK, HARGA, DAN LABEL HALAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KOSMETIK WARDAH (STUDI KASUS KELURAHAN SITIREJO IIIKECAMATAN MEDAN AMPLAS). Manajemen: Jurnal Ekonomi. https://doi.org/10.36985/b6s0mx78
Rakhi, H. (2019). Analisis Pengaruh Labelisasi Halal Terhadap Keputusan Pembelian Produk Kosmetik: Studi Kasus Kota Pontianak. ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam. https://doi.org/10.32678/ijei.v10i1.119
Sitompul, S. S. (2021). PENGARUH PENGETAHUAN LABEL HALAL DAN KESADARAN MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KOSMETIK MELALUI REKOMENDASI KELOMPOK SEBAGAI VARIABEL MODERATING. Shar-E : Jurnal Kajian Ekonomi Hukum Syariah. https://doi.org/10.37567/shar-e.v7i1.402
Sonia Cipta Wahyurini, & Trianasari, N. (2020). ANALISIS PENGARUH LABEL HALAL DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KOSMETIK WARDAH. Jurnal Mitra Manajemen. https://doi.org/10.52160/ejmm.v4i1.321
Wulandari, S. (2021). Pengaruh Label Halal Dan Religiusitas Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus Konsumen Indomie Di Sidoarjo). JMD : Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara. https://doi.org/10.26533/jmd.v4i1.754
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Yuli Andini Lubis, Novien Rialdy

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.










