PENDEKATAN TEORI BEHAVIORISTIK DALAM PENANAMAN NILAI-NILAI RELIGIUS: ANALISIS PEMBELAJARAN AKIDAH AKHLAQ DI PONDOK PESANTREN AL-MUBAROK LANBULAN

Authors

  • Kholis Kholis Universitas Al Qolam Malang
  • Muhammad Amin Fatih Universitas Al Qolam Malang

Keywords:

Teori Behavioristik, Akidah Akhlak, Kedisiplinan, Pesantren, Ta’dzir

Abstract

Penelitian ini mengkaji penerapan teori behavioristik dalam pembelajaran Akidah Akhlak di Pondok Pesantren Al-Mubarok Lanbulan untuk membentuk karakter santri. Tujuannya adalah mendeskripsikan teknik penanaman nilai religius dan bentuk penguatan (reinforcement) yang digunakan. Menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi lapangan, peneliti mengumpulkan data melalui observasi langsung dan wawancara bersama staf pengajar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pesantren menerapkan pola Stimulus-Respon melalui empat cara: keteladanan guru, pembiasaan harian, pemberian pujian atau hadiah, serta sanksi (Ta’dzir) edukatif yang bertahap. Temuan ini membuktikan bahwa kedisiplinan yang konsisten mampu mengubah kepatuhan santri menjadi kesadaran batin dan kebiasaan religius yang otomatis.

References

Ardiningrum, T. D. (2025). Menanamkan nilai adab sebelum ilmu dalam pembelajaran: Upaya pembentukan karakter dan etika peserta didik. Karakter: Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Islam.

Auliya, H., & Islah, N. (2025). Evaluasi pendidikan karakter transformatif melalui praktik harian dan nilai-nilai santri pada lingkungan pesantren Imam Muslim. Jurnal Ar-Ruhul Ilmi: Jurnal Pendidikan dan Pemikiran Islam.

Komala, A. T., & Sukandar, A. (2025). Character education model based on Islamic adab values in the tsanawiyah madrasah environment. At Turots: Jurnal Pendidikan Islam.

Prayogo, A., & Nurfuadi, N. (2025). Adab atau ilmu: Tinjauan filosofis dalam perspektif pendidikan Islam. Jurnal Nusantara Raya.

Wahrudin, B., Fuadi, I., & Mashudi, K. (2025). Holistic character formation through adab-based educational design in Indonesian Islamic boarding schools. International Journal of Education Management and Religion.

Wifaqi, A. W., & Kibtiyah, A. (2025). Penguatan pendidikan karakter melalui strategi pembelajaran PAI berbasis kepesantrenan. Journal of Islamic Education and Pesantren.

Lisnawati, S. (2025). The habituation of behavior as students’ character reinforcement in global era. Jurnal Pendidikan Islam.

Maulida, S. A., Sihotang, A. A., & Kahairani, L. (2025). Hakikat reward dalam perspektif nilai-nilai pendidikan Islam. TARBAWI: Journal on Islamic Education.

Noviana, W., Safitri, M., & Darwis, D. (2025). Pengaruh pemberian reward terhadap kepercayaan diri siswa pada mata pelajaran Akidah Akhlak. Tarbiyah Wa Ta’lim: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran.

Rusmaidah, R. (2025). Peningkatan kemampuan pemahaman anak tentang akhlakul karimah melalui pemberian reward pada anak kelas IV MI Ahlul Qur’an. Edusiana: Jurnal Ilmu Pendidikan.

Sarwadi, S., & Raihan, N. (2025). Reinforcing Islamic moral values through contemporary pesantren education: A pathway to character development. Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam.

Wasehudin, W., Nizarudin Wajdi, M. B., Silahuddin, S., Syafe’i, I., & others. (2025). The paradigm of character education in Islamic elementary school. Jurnal Ilmiah Islam Futura.

Jamshed, S. (2014). Qualitative research method-interviewing and observation. Journal of Basic and Clinical Pharmacy, 5(4), 87–88.

Sanjaya, W. (2016). Qualitative descriptive research. In Innovative: Journal of Social Science Research.

Dewi, A. A. (2017). Peran guru sebagai teladan dalam pembentukan karakter peserta didik. Jurnal Pendidikan Karakter, 7(1), 1–12.

Surya, M. (2015). Psikologi pembelajaran dan pengajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Uno, H. B. (2018). Profesi kependidikan: Problema, solusi, dan reformasi pendidikan di Indonesia. Jakarta: Bumi Aksara.

Downloads

Published

2026-01-24