PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN KISSMART U-VILLE DI TANGERANG SELATAN
Keywords:
Harga, Promosi, Keputusan PembelianAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh harga (X1) dan promosi (X2) terhadap keputusan pembelian (Y), sehingga dengan judul penelitian adalah Pengaruh Harga Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Kissmart U-Ville Di Tangerang Selatan. Metode penelitian menggunakan metode pendekatan kuantitatif yang bersifat asosiatif dengan populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 3.124 dalam keputusan pembelian. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini teknik sampling dengan teknik yang diambil yaitu sampling insidental dengan rumus Isaac Michael adalah suatu rumus yang digunakan untuk mencari besar sampel yang dinilai mampuh mewakili keseluruhan populasi dan menggunakan Margin Of Error Maximum sebesar 0,10 atau 10%, sehingga di dapat sampel sebanyak 97 responden. Hasil pengujian harga secara parsial diperoleh nilai korelasi 0,854 dan nilai determinasi 0,729 atau 72,9% sedangkan sisahnya 27,1% hasil uji T secara parsial harga terhadap keputusan pembelian berpengaruh signifikan dengan nilai t-hitung > t-tabel atau (16.003 > 1.66105), Hal tersebut juga diperkuat dengan nilai ρ value < Sig.0,05 atau (0,000 < 0,05). Hasil pengujian promosi diperoleh nilai korelasi sebesar 0,844 dan nilai dterminasi sebesar 0,712 atau 71,2 dengan sisah 28,8% hasil uji T variabel promosi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dengan nilai t-hitung > t-tabel atau (15.307 > 1.66105), Hal tersebut juga diperkuat dengan nilai ρ value < Sig.0,05 atau (0,000 < 0,05). Hasil pengujian harga dan promosi secara simultan berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai F-hitung > F-tabel atau (1872.760 > 3,09), hal ini juga diperkuat dengan ρ value < Sig.0,05 atau (0,000 < 0,05). Dengan demikian maka Ho3 ditolak dan Ha3 diterima, hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan antara harga (X1) dan promosi (X2) terhadap keputusan pembelian (Y).
Downloads
References
Aditama, R. A. (2020). Pengantar Menejemen Teori Dan Aplikasi. Malang : Ae Publishing
Anggraeni, A. R., & Soliha, E. (2020). Kualitas Produk, Citra Merek Dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Konsumen Kopi Lain Hati Lamper Kota Semarang). Al Tijarah, 6(3), 96-107
Anshori , M., & Iswati, S. (2019). Buku Ajar Metodologi Penelitian Kuantitatif. Surabaya: Airlangga Universitas Press.
Ariella, I. R. (2018). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Produk Dan Desain Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Mazelnid. Jurnal Performa: Jurnal Manajemen Dan Start-Up Bisnis, 3(2), 215-221
Arianty, N., & Andira, A. (2021). Pengaruh Brand Image Dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 4(1), 39-50.
Batubara, A., & Hidayat, R. (2016). Pengaruh Penetapan Harga Dan Promosi Terhadap Tingkat Penjualan Tiket Pada PSA Mihin Lanka Airlines. Jurnal Ilman: Jurnal Ilmu Manajemen, 4(1), 33-46.
Cesariana, C., Juliansyah, F., & Fitriyani, R. (2022). Model Keputusan Pembelian Melalui Kepuasan Konsumen Pada Marketplace: Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 211-224.
Choiriyah, Z., & Sa'adah, L. (2021). Penerapan Strategi Pemasaran Di Cv. Zam - Zam. Jombang Jawa Timur: Lembaga Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat (Lppm) Universitas Kh. A. Wahab Hasbullah.
Dewi, N. N. (2021). Buku Ajaran Pengantar Manajemen. Surabaya: Scopindo Media Pustaka.
Duan, R. R., Kalangi, J. A., & Walangitan, O. F. (2019). Pengaruh Strategi Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Motor Yamaha Mio Pada PT. Hasjrat Abadi Tobelo. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 9(1), 128-136.
Elbadiansyah. (2023). Pengantar Manajemen. Yogyakarta: Cv Bidi Utama.
Erlangga, H. (2021). Strategi Pemasaran Konsep, Teori Dan Implementasi. Tangerang Selatan: Pascal Book.
Erinawati, F., & Syafarudin, A. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Promosi Terhadap Keputusan. Jurnal Valuasi: Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen Dan Kewirausahaan, 1(1), 130-146.
Fauziah, U. U., Eldine, A., & Sume, S. A. (2019). Sales Promotion Dan Harga Terhadap Volume Penjualan. Manager: Jurnal Ilmu Manajemen, 2(1), 145-160.
Garaika, G., & Feriyan, W. (2019). Promosi Dan Pengaruhnya Terhadap Terhadap Animo Calon Mahasiswa Baru Dalam Memilih Perguruan Tinggi Swasta. Jurnal Aktual, 16(1), 21.
Georger R, T., & L.W, R. (2021). Dasar Dasar Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara
Ghodang, H., & Hantono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif Konsep Dasar Dan Aplikasi Analisis Regresi Dan Jalur Dengan SPSS. Medan: Mitra Group.
Imam Ghozali (2017). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Edisi Kelima. Semarang: Badan Penerbit Undip.
Indrasari, M. (2019). Pemasaran Dan Kepuasan Pelanggan. Surabaya: Unitomo Press.
Kurniawan, A. F., & Setyanto, Y. (2023). Analisis Penerapan Etiket Komunikasi Sebagai Bentuk Promosi Di Bank Central Asia (BCA) Cabang Hayam Wuruk. Kiwari, 2(1), 42-46.
Kurniawan , P., Anwar, Y., & Jufri, A. (2023). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: Selat Media Patners.
Montolalu, P., & Raintung, M. C. (2018). Analisis Pengaruh Strategi Promosi, Citra Merek Dan Persepsi Terhadap Keputusan Nasabah Pengguna Tabungan Emas Pada Pt. Pegadaian (Persero) Kanwil V Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(3).
Marbun, M. B., Ali, H., & Dwikoco, F. (2022). Pengaruh Promosi, Kualitas Pelayanan Dan Keputusan Pembelian Terhadap Pembelian Ulang (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(2), 716-727.
Mardikaningsih, R., & Putra, A. R. (2021). Pengambilan Keputusan Pembelian Produk Berdasarkan Ekuitas Merek. Bisman (Bisnis Dan Manajemen): The Journal Of Business And Management, 4(2), 85-98.
Nurhayati, S. (2017). Pengaruh Citra Merek, Harga Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Samsung Di Yogyakarta. Jurnal Bisnis, Manajemen, Dan Akuntansi, 4(2)..
Nasution, A. A., & Sutejo, B. (2022). Manajemen Pemasaran. Padang Sidempuan: Pt Inovasi Pratama Internasional.
Nugraha, K., Arief, Abdinagoro, S. B., & Heriyati, P. (2023). Consumer Blocking Effects Pada Calon Nasabah Bank Syariah Di Indonesia. Bandung: Indonesia Emas Group
Putra, S. A. (2019). Analisa Peramalan Penjualan Dan Promosi Penjualan Terhadap Peningkatan Volume Penjualan Pada PT. Cakra Anugerah Arta Alumindo Medan. Jurnal Manajemen Dan Akuntansi Medan, 1(3), 142-160.
Paulus A, P., & Ellen G, T. (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Harga Cabai Rawit Di Kota Manado. Agri-Sosioekonomi, 12(2), 105-120.
Ruyatnasih, Y., & Megawati, L. (2018). Pengantar Manajemen Teori Fungsi Dan Kasus - Edisi 2. Karawang: Cv. Absolute Media.
Riyanto, S., & Hatmawan, A. A. (2020). Metode Riset Penelitian Kuantitatif, Penelitian Dibidang Manajemen, Teknik, Pendidikan Dan Eksperimen. Yogyakarta: Deepublish.
Rahayu, L. M. P., Abdillah, Y., & Mawardi, M. K. (2017). Pengaruh Green Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen. Jurnal Administrasi Bisnis, 43(1).
Ramadayanti, F. (2019). Peran Brand Awereness Terhadap Keputusan Pembelian Produk. Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis, 6(2), 111-116.
Sudaryono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Syahidin, S., & Adnan, A. (2022). Analisis Pengaruh Harga Dan Lokasi Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Bengkel Andika Teknik Kemili Bebesen Takengon. Gajah Putih Journal Of Economics Review, 4(1), 20-32
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Manajemen. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2017). Metodologi Penelitian Manajemen, Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, Penelitian Tindakan Dan Evaluasi. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Siradjuddin, H. K. (2018). Sistem Informasi Pariwisata Sebagai Media Promosi Pada Dinas Kebudayaan Dan Pariwisata Kota Tidore Kepulauan. IJIS-Indonesian Journal On Information System, 3(2), 46-55.
Tulangow, S. G., Tumbel, T. M., & Walangitan, O. F. (2019). Pengaruh Promosi Dan Harga Terhadap Keputusan Pada Pembelian PT. Shopee International Indonesia Di Kota Manado. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 9(3), 35-43
Warnadi, & Triyono, A. (2019). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: Grup Penerbit Cv Budi Utama.
Zulkarnaen, W., & Amin, N. N. (2018). Pengaruh Strategi Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 2(1), 106-128.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Dayati Ziliwu

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.