PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KESELAMATAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN RUMAH SAKIT UMUM KHIDMAT SEHAT AFIAT KOTA DEPOK

Authors

  • Indah Nurmala Wati Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Windy Gustia Wardani Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang

Keywords:

Lingkungan Kerja, Keselamatan Kerja, Produktivitas Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Lingkungan Kerja dan Keselamatan Kerja secara parsial maupun simultan terhadap Produktivitas Karyawan pada Rumah Sakit Umum Khidmat Sehat Afiat Kota Depok. Jenis penelitian assosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 73 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai koefisien korelasi secara simultan sebesar 0,898 yang berarti korelasi antara Lingkungan Kerja dan Keselamatan Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan berada pada kategori sangat kuat. Koefisien Determinasi secara simultan diperoleh nilai sebesar 80,1% % dan sebesar 19,9% di pengaruhi beberapa faktor lain yang tidak diteliti oleh peneliti. Variabel Lingkungan Kerja berpengaruh positif terhadap Produktivitas Karyawan dengan nilai regresi 0,719. Nilai t hitung > t tabel atau 2,190 > 1,667. Nilai probabilitas Lingkungan kerja diperoleh nilai signifikan sebesar 0,32 < 0,05. Variabel Keselamatan Kerja berpengaruh positif terhadap produktivitas karyawan dengan regresi 0,797. Nilai t hitung > t tabel 7,854 > 1,667 atau 0,00 > 0,05. Variabel Lingkungan Kerja dan Keselamatan Kerja berpengaruh secara simultan dan signifikan terhadap Produktivitas Karyawan dengan nilai f hitung > f tabel yaitu 146,270 > 2,74 dengan nilai signifikan dari uji f sebesar 0,000 < 0,05. 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afandi, P. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori, Konsep dan Indikator). Nusa Media. Yogyakarta.

Algifari. (2014). Hubungan Antara Pendapatan Per Kapita dan Indeks Pembangunan Manusia (IPM)-3. Tulisan pada https: //totokaryanto. wordpress.com/2014/05/08/

Arifin, J. (2017). SPSS 24 untuk Penelitian dan Skripsi. Jakarta: Kelompok Gramedia.

SArikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Bungin, Burhan. (2015). Metodologi Penelitian Kualitatif. Jakarta : Rajawali Pers.

Buntarto. (2015). Panduan Praktis Keselamatan & Kesehatan Kerja untuk Industri. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Busro, M. (2018). Teori-Teori Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Prenadamedia Group CV.Manda Maju

Edison, Emron. Anwar, Yohny. Komariyah, Imas. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Alfabeta, Bandung.

Edy, Sutrisno, (2020), Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan ke-11 .

Edy, Sutrisno, (2016), Manajemen Sumber Daya Manusia, Kencana Prenada Media Group, Jakarta.

Elbadiansyah. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Kesatu. Malang: IRDH.

Feriyanto, Nur. (2014). Ekonomi Sumber Daya Manusia Dalam Perpektif Indonesia. Cetakan Pertama. Yogyakarta. UPP STIM YKPN.

Gary, Dessler. (2017). Fundamentals of Human Resource Management.

Ghozali, I. (2017). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.

Handoko. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi Jakarta Bumi Aksara. Metodelogi Penelitian Untuk Skripsi dan Tesisi Bisnis. Jakarta : P Gramedia Pustaka.

Hasibuan, Malayu S.P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: Penerbit PT Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Penerbit Bumi Aksara.

Ishaq, M. (2021). Abstract Book The 2nd International Conference: Halal Issue, Policy and Sustainability (IC-HalalUMI) 2020.

Kasmir. (2016). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik). Depok: PT Rajagrafindo Persada

Larasati, Sri. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Deepublish.

M. Manullang (2018). Dasar-dasar Manajemen, edisi revisi, setakan tujuh. Jakarta: Ghalia Indonesia

Marwansyah. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Alfabeta cv.

Nugroho, M. F., dan Haryono, R. (2020). Pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja terhadap produktivitas kerja karyawan.

Afandi, P. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia; Teori, Konsep dan Indikator. Cetakan Pertama, Januari 2018.

Sedarmayanti. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia, Reformasi Birokrasi Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Bandung : Rafika Aditama.

Sedarmayanti. (2018). Tata Kerja Dan Produktivitas Kerja. Bandung.

Sedarmayanti. (2019). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung: Mandar Maju.

Sedarmayanti. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Refika Aditama

Sedarmayanti. (2017). Tata Kerja Dan Produktivitas Kerja. Bandung : CV. Mandar Maju.

Larasati, Sri. Manajemen Sumber Daya Manusia. (Jogjakarta: Deepublish, 2018).

Sugiyono, (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung : Alfabeta

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatig, dan R&D, penerbit Alfabeta,Bandung

Sukanto., Indriyo., (2018), Manajemen Produksi, Edisi keempat, BPFE, Yogyakarta.

Suliyanto, (2011), Ekonometrika Terapan : Teori dan Aplikasi dengan SPSS. Yogyakarta: Penerbit Andi Offset.Yogyakarta.

Sumual, T.E.M. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi Revisi). Surabaya: CV R.A.De.Rozarie.

Sutrisno, E (2017) Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Kencana

Sutrisno, E (2017). Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D Bandung : Alfabet.

Sutrisno, E. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Prananda Media Group

Suwardi, dan Daryanto. (2018). Pedoman Praktis K3LH Keselamatan Kesehatan Kerja dan Lingkungan Hidup. Yogyakarta: Penerbit Gava Media.

Saputra, Andri (2014). Pengaruh Keselamatan Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Buran Nusa Respati di Kecamatan Anggana Kabupaten Kukar. eJournal Ilmu Pemerintahan Vol. 2, No.3

Aryanti, F., dan Irawan, I. (2021). Pengaruh Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Telkom Bima. Journal of Mandalika Literature, 2(4), 58-68.

Astutik, M., dan Dewa, R. C. K. (2019). Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dan lingkungan kerja terhadap produktivitas kerja karyawan. Jurnal MBR (Management and Business Review), 3(1), 1-8.

Chassanah, U. (2022). Korelasi Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pratama Abadi Industri Tangerang Selatan. Profit: Jurnal Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 1(4), 114-120.

Aryanti, Feni dan Irawan, Ikbal. (2022). Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Telkom Bima. Journal Of Mandalika Literature, Vol 3, No.1.

Haikal. (2020). Pengaruh Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Putra Gemilang Nikom Palembang. Jurnal Manajemen. 8(3). 16-38.

Haryati dan Sibarani. (2015). Pengaruh Pelatihan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT PP. London Sumatera Indonesia, Tbk Medan. Jurnal Bisnis Administrasi Volume 04, Nomor 02.

Vitaharsa,LI. (2022). Pengaruh Keselamatan Pekerja Terhadap Produktivitas Karyawan pada Ben’s Café Medan. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah Vol. 5, No.2.

Maduningtias, L. (2019). Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Budaya Organisasi Terhadap Produktivitas Karyawan Pada PT. L’ESSENTIAL. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 2(3), 395-400.

Maknoliani, Y., dan Fidayan, A. (2021). Pengaruh motivasi dan lingkungan kerja terhadap produktivitas Karyawan (Studi kasus pada PT Dongkwang Kabupaten Bandung). KREATIF: Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 9(2).

Marsela, A., Ferdiyatmoko, D., dan Himmy, I. K. (2024). Pengaruh Keselamatan, Kesehatan Kerja (K3) Karyawan dan Disiplin Kerja Karyawan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Torabika Eka Semesta TBK. JUBISMA, 6(1), 63-73.

Arilaha, Muhammad Asril., Ruslan A, Kamis., Tanti, Erma Pratiwi. (2018). Pengaruh Keselamatan Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan pada Sektor Pembangkitan MALUKU PLTD KAYU MERAH PT. PLN (PERSERO) CABANG TERNATE. Jurnal Manajemen Sinergi (JMS), Vol. 6, No. 1.

Wahyuningsih, Sri. (2023). Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), Alat Pelindung Diri (APD) dan Pelatihan terhadap Produktivitas di Departemen Mold Manufacturing PT. Bumi Mulia Indah Lestari Plant Cikarang. Jurnal Perkusi, Vol. 3, No. 1.

AEK Ulum., B Suyadi., W Hartanto. (2018). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Keterampilan Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada Pabrik Rokok Gagak Hitam Kecamatan Maesan Kabupaten Bondowoso. Jurnal Pendidikan Ekonomi : Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi, dan Ilmu Sosial Vol.12, No.2.

Darmayanti, Yayan. (2017). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Standar Operasional Prosedur terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pengawas Urusan Gerbong Sukacinta (PUG SCT) PT. Kereta Api Indonesia (PERSERO) Kabupaten Lahat. Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Bisnis (JPEB) Vol.5, No.1

Downloads

Published

2024-11-28

How to Cite

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KESELAMATAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN RUMAH SAKIT UMUM KHIDMAT SEHAT AFIAT KOTA DEPOK. (2024). Jurnal Intelek Insan Cendikia, 1(9), 6222-6237. https://jicnusantara.com/index.php/jiic/article/view/1608

Similar Articles

1-10 of 152

You may also start an advanced similarity search for this article.