KONSEP-KONSEP DASAR ORGANISASI
Keywords:
Konsep, Dasar, OrganisasiAbstract
Penelitian ini membahas tentang konsep-konsep dasar dari organisasi. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk dapat mengetaui apa saja yang termasuk kedalam ruang lingkup konsep dasar dari organisasi, yang kemudian akan diuraikan dan dijelaskan secara lebih terperinci. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi pustaka, adapun literatur yang digunakan ialah dengan memanfaatkan literasi digital dan data lainnya yang memuat objek yang diteliti. Hasil penelitian menunjukkan bahwa organisasi begitu penting bagi kehidupan dan peradaban manusia dalam menjalani kehidupan sehari-harinya untuk memenuhi kebutuhan dan keinginannya, oleh sebab itu sangat penting bagi kita untuk memahami konsep-konsep dasar dari organisasi, supaya dalam pembuatan dan pelaksanaan organisasi yang dibentuk dapat dilakukan dengan sebaik mungkin. Selanjutnya adapun yang menjadi topik pembahasan utama dalam penelitian ini ialah, pengertian organisasi, asas-asas organisasi, bentuk-bentuk organisasi, dan struktur organisasi.
Downloads
References
Anggoro ,dkk.(2022). MSDM Dalam Organisasi Konsep Dasar dan Aplikasi. Bandung : Widina Bakti Persada Bandung
Hidayat Ara & Imam Machali. 2012. Pengelolaan Pendidikan. (Bandung: Kaukaba).
Husin Ishak. 2022. Teori Organisasi. (Jurnal Gerbang STIMIK Bani Saleh: Vol 12, No 2).
Jaelani. (2021). Teori Organisasi. Semarang : Yayasan Prima Agus Teknik Redaksi.
Nawawi Hadari. 2003. Kepemimpinan Menurut Islam. (Yogyakarta: Gajahmada University Press).
Putri, dkk, (2022). Literature View Pengorganisasian. SDM, Tujuan Organisasi dan Struktur Organisasi . Jurnal Ekonomi Manajemen Informasi. Vol 3(3), hal 286- 299.
Siregar, Robert Tua, dkk. (2021). Komunikasi Organisasi. Bandung : Widina Bakti Persada Bandung.
Wahjono, Sentot Imam. (2022). Struktur Organisasi. Surabaya : Universitas Muhammadiyah Surabaya.
Susanty Aries dan Ubuh Buchara Hidajat. 2008. Korelasi Antara Posisi Elemen-Elemen Organisasi dengan Terwujudnya Karakter Good Corporate Governance. (Jurnal J@ti Undip, Volume 3, Nomor 2).
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Jihan Hana Tahira, Irma Suryani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.