PENGARUH TOTAL ASSETS TURNOVER (TATO) DAN CURRENT RATIO TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA) PADA PT FAST FOOD INDONESIA TBK PERIODE 2014-2023
Keywords:
Total Assets Turnover, Current Ratio, Return On AssetsAbstract
Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh Total Assets Turnover (TATO) dan Current Ratio (CR) terhadap Return On Assets (ROA) PT Fast Food Indonesia Tbk periode 2014-2023. Data berupa laporan keuangan dianalisis menggunakan metode deskriptif, uji asumsi klasik, regresi linear, dan uji hipotesis (uji t dan F) dengan SPSS versi 25. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan TATO memiliki nilai thitung < ttabel (-1,081 < 2,365), dengan probabilitas signifikan sebesar 0,316 >0,05, sehingga secara parsial TATO tidak berpengaruh signifikan terhadap ROA, CR memiliki nilai thitung < ttabel (0,578 < 2,365) dengan probabilitas signifikan sebesar 0,581 > 0,05, sehingga secara parsial CR tidak berpengaruh signifikan terhadap ROA. Nilai koefisien determinasi secara parsial TATO terhadap ROA sebesar 13,5%, sedangkan nilai koefisien determinasi secara parsial CR terhadap ROA sebesar 3,7%. Hasil penelitian secara simultan antara TATO dan CR terhadap ROA menunjukkan nilai Fhitung < Ftabel (0,739 > 4,74) dengan nilai signifikan 0,511b > 0,05. Maka secara simultan TATO dan CR tidak berpengaruh terhadap ROA, Koefisien determinasi menunjukkan variabel independen TATO dan CR menjelaskan 17,4%, sementara 82,6% sisanya dipengaruhi oleh variabel lain di luar model ini
Downloads
References
Aini, Fitri, Dan Rachmawty. 2024. “Pengaruh Debt To Equity Ratio Dan Current Ratio Terhadap Return On Assets Pada Pt Unilever Indonesia, Tbk Periode 2013-2022.” Jurnal Operasional Manajemen 1(3):212–22.
Aisy, Salsabila R. 2023. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Keuangan Mahasiswa Ekonomi Syariah Iain Ponorogo.”
Aisy, Salsabila Rohadatul. 2023. “Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Keuangan Mahasiswa Ekonomi Syariah Iain Ponorogo .” Iain Ponorogo.
Aisyah, Siti. 2020. Manajemen Keuangan. Jakarta: Yayasan Kita Menulis.
Alpi, M. Firza, Dan Ade Gunawan. 2018. “Pengaruh Current Ratio Dan Total Assets Turnover Terhadap Return On Assets Pada Perusahaan Plastik Dan Kemasan.” Jurnal Riset Akuntansi Aksioma 17(2).
Andriyani, Ima. 2015. “Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.” Jurnal Manajemen Dan Bisnis Sriwijaya 3(3).
Astari, Tiara. 2021. “Analisis Penerapan Sistem Manajemen Keuangan Pada Multimart 1000 Ambarawa.” Universitas Muhammadiyah Pringsewu Lampung (Umpri).
Dewi, Meutia. 2017. “Analisis Rasio Keuangan Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pt Smartfren Telecom, Tbk.” Jurnal Penelitian Ekonomi Akuntansi (Jensi) 1(1):2017.
Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program Ibm Spss 23. 2 Ed. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Gulton, Kurniawan Dedek, Mukhritazia Manurung, Dan Roni Parlindungan Sipahuntar. 2020. “Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Total Asset Turnover Terhadap Return On Asset Pada Perusahaan Sub Sektor Kosmetik Dan Barang Keperluan Rumah Tangga Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012- 2017.” Jurnal Humaniora 4(1).
Hery. 2018. Analisis Laporan Keuangan: Integrated And Comprehensive. Jakarta: Grasindo .
Irnawati, Jeni. 2021. Nilai Perusahaan Dan Kebijakan Deviden Pada Perusahaan Contruction And Engineering Pada Bursa Efek Singapura. Disunting Oleh T. A. Seto. Banyumas: Cv Pena Persada.
Jatmiko, Dadang Prasetyo. 2017. Pengantar Manajemen Keuangan. Yogyakarta: Diandra Kreatif.
Kasmir. 2016. Pengantar Manajemen Keuangan. 2 Ed. Jakarta: Kencana.
Kasmir. 2019. Analisis Laporan Keuangan. Depok: Rajawali Press.
Mawarsih, Sri, Fajri Ramadhani, Limora Irawati, Dan Nur Fadillah. 2020. “Total Assets Turnover, Debt To Assets Ratio, Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Return On Assets Pada Perusahaan Sub Sektor Asuransi.” Jurnal Ekonomi, Keuangan Dan Perbankan Syariah 4(1).
Musfirah, Agung Widhi Kurniawan, Andi Mustika Amin, Budiyanti Hety, Dan Anwar. 2023. “Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Pt Gudang Garam Tbk Periode 2018-2022.” Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis 2(1):318–33.
Pulungan, Khairul Anwar, Muhammad Irsan, Dan Salman Farisi. 2024. “Faktor Determinan Return On Asset Pada Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.” Owner 8(4). Doi: 10.33395/Owner.V8i4.2411.
Ramli, Dian, Dan Yusnaini. 2022. “Pengaruh Sales Growth, Debt To Equity Ratio, Total Assets Turnover Terhadap Return On Assets Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2018-2020.” Jurnal Akuntansi 6(1).
Rifkhan. 2023. Pendoman Metodologi Penelitian Data Panel Dan Kuesioner. Jakarta: Penerbit Adab.
Rohman, Abd. 2017. Dasar-Dasar Manajemen. Malang: Inteligensia Publisher.
Santoso, Dinda Soraya, Dan Rachmawaty. 2024. “Pengaruh Perputaran Piutang Dan Penjualan Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Sub Sektor Makanan Dan Minuman Di Bei Tahun 2017-2023.” Jeac: Journal Of Economic Academic (2).
Sari, Adela Adhany. 2018. “Pengaruh Total Assets Turnover Dan Sales Growth Terhadap Return On Assets Pada Perum Perumnas Regional I Medan.” Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, Medan.
Sari, Widya Intan, Dan Elin Dwi Aulia. 2021. “Pengaruh Total Asset Turn Over Debt To Asset Ratio Dan Sales Growth Terhadap Return On Asset Pt Ultrajaya Milk Industri Co Tbk Periode 2010-2019.” Jurnal Neraca Peradaban 1(3).
Sihaan, Wasbun. 2019. “Pengaruh Total Asset Turnover Dan Debt To Asset Ratio Terhadap Return On Asset Pada Perusahaan Sub Sektor Perhotelan, Restoran Dan Pariwisata Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Pada Periode 2014-2017.” Jurnal Ilmiah Abdi Ilmu 12(2).
Simatupang, Jumeida, Dan Rahmatul Aini. 2023. “Pendampingan Pelatihan Manajemen Keuangan Bagi Siswa Siswi Sma Mayjend Sutomo Sm.” Jurnal Pengabdian Masyarakat (Medani) 2(1):28–32.
Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Sujarweni. 2015. Spss Untuk Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.
Sunyoto, Danang. 2011. Analisis Regresi Dan Uji Hipotesis. Yogyakarta: Caps.
Tarhika, Dan Rachmawati. 2024. “Pengaruh Current Ratio Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Return On Asset Pt Mayora Indah Tbk Periode 2012-2021.” Perkusi: Pemasaran, Keuangan, & Sumber Daya Manusia 3(4).
Thoyib, M. 2018. “Pengaruh Current Ratio, Debt To Asset Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Total Assets Turnover Terhadap Return On Assets Pada Perusahaan Properti Dan Real Estate Di Bursa Efek Indonesia.” Jurnal Akuntanika 4(2).
Tyas, Erika Pratikaning. 2018. “Pengaruh Current Ratio, Total Asset Turnover, Dan Net Profit Margin Terhadap Return On Asset Pada Perusahaan Subsektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bei Pada Tahun 2012- 2016.” Jurnal Ekobis Dewantara 1(1).
Utami, Neni, Muhammad Yoga Aditia, Dan Binti Nur Asiyah. 2023. “Penerapan Manajemen Poac (Planning, Organizing, Actuating Dan Controlling) Pada Usaha Dawet Semar Di Kabupaten Blitar.” Jurnal Penelitian Ekonomi Manajemen Dan Bisnis (Jekombis) 2(2):36–48.
Wijaya, Chandra, Dan Muhammad Rifai. 2016a. Dasar-Dasar Manajemen Mengoptimalkan Pengelolaan Organisasi Secara Efektif Dan Efisien. Disunting Oleh S. Saleh. Medan: Perdana Publishing.
Wijaya, Chandra, Dan Muhammad Rifai. 2016b. Dasar-Dasar Manajemen Mengoptimalkan Pengelolaan Organisasi Secara Efektif Dan Efisien. Disunting Oleh S. Saleh. Medan: Perdana Publishing.
Wulandari, Bayu, Irwanton Jaya Daeli, Imelda Kristiany Br Bukit, Dan Winda Novita Sari Sibarani. 2020. “Pengaruh Roe, Cr, Tato, Npm Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Sub Customer Goods Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.” Owner: Riset & Jurnal Akuntasi 4(1):114. Doi: 10.33395/Owner.V4i1.187.
www.idx.co.id
www.kfcku.com
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Tasya Khoirunnisa, Rachmawaty Rachmawaty

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.