PENGARUH PENGALAMAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT SATRIA MATRANINDO KARGO TANGERANG

Authors

  • Suci Wulandari Setiawan Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Novia Susanti Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang

Keywords:

Pengalaman Kerja, Motivasi Kerja, Kinerja Karyawan

Abstract

Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Satria Matranindo Kargo Tangerang secara parsial dan simultan. Jenis metode penelitian assositaif dengan pendekatan kuantitaif. Populasi berjumlah 70 orang. Analisis data menggunakan uji instrument data, uji asumsi klasik, uji kuantitatif dan uji hipotesis dengan SPSS 25. Berdasarkan hasil analisis, diperoleh nilai persamaan regresi Y = 5,442 + 1,502 X1, nilai koefisien korelasi diperoleh sebesar 0,806 artinya kedua variabel mempunyai hubungan yang sangat kuat, nilai koefisien determinasi sebesar sebesar sebesar 64,5%, sedangkan sisanya 34,5%  dipengaruhi oleh faktor lain. Uji hipotesis ((6,305 ≥ 1,668), dengan demikian H01 ditolak dan Ha1 diterima artinya terdapat pengaruh yang secara parsial antara pengalaman kerja terhadap kinerja karyawan. Sedangkan berdasarkan hasil analisis, diperoleh nilai persamaan regresi Y = 20,504 + 0,673 X2, nilai koefisien korelasi diperoleh sebesar 0,699 artinya kedua variabel mempunyai hubungan yang kuat. Nilai koefisien determinasi sebesar 48%, sedangkan sisanya 42% dipengaruhi oleh faktor lain. Uji hipotesis (2,449 ≥ 1,668), dengan demikian H02 ditolak dan Ha2 diterima artinya terdapat pengaruh yang secara parsial antara motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. Dan berdasarkan hasil penelitian, menunjukan bahwa pengalaman kerja (X1) dan motivasi kerja (X2) berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan (Y) dengan diperoleh nilai persamaan regresi Y = 5,940 + 1,174 X1 + 0,236 X2. Nilai koefisien determinasi sebesar 66,9%, sedangkan sisanya 33,1% dipengaruhi oleh faktor lain. Uji hipotesis (76,743 ≥ 3,130), dengan demikian H03 ditolak dan Ha3 diterima artinya terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan antara pengalaman kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan PT. Satria Matranindo Kargo Tangerang

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afandi, A. (2021). Pengaruh kompetensi dan disiplin terhadap kinerja dengan etos kerja sebagai variabel mediasi di Kecamatan Lubuk Sikaping. Jurnal Terapan Pemerintahan Minangkabau, 1(1), 33–46.

Alias, D. S. (2018). Pengaruh pengetahuan, sikap kerja, dan pengalaman kerja terhadap kinerja karyawan. Paradoks Jurnal Ilmu Ekonomi, Vol 1. e-ISSN: 2622-6383.

Amalia, et al. (2021). Analisis perbandingan kinerja keuangan sebelum dan saat pandemi Covid-19 (Studi kasus pada perusahaan transportasi yang terdaftar di BEI). Jurnal JIMEK, 4(1).

Arini. (2015). Pengaruh kemampuan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. Jurnal Administrasi Bisnis, 22(1).

Budiarti, I. (2013). Analisis kompetensi pengaruhnya terhadap kinerja karyawan. JIPSI - Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi UNIKOM, 1. ISSN 2086-1109.

Edy, S. (2016). Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Esthi, R. B., & Marwah, Y. N. (2020). Kinerja karyawan: Motivasi dan disiplin kerja pada PT Asahi Indonesia. Forum Ekonomi, 22(1), 130–137.

Estiningsih, E. (2018). Pengaruh kepemimpinan, motivasi kerja dan komunikasi terhadap kinerja karyawan melalui kepuasan kerja. Mbia, 17(2), 47–58. https://doi.org/10.33557/mbia.v17i2.344.

Firmansyah, A. (2018). Pengantar manajemen. Yogyakarta: DEEPPUBLISH.

Foster, B. (2001). Pembinaan untuk peningkatan kinerja karyawan. Jakarta: PPM.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi analisis multivariate dengan IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Haeruddin, M. I. M., & Natsir, U. D. (2016). The cat’s in the cradle: 5 personality types influence on work-family conflict of nurses. Economics and Sociology, 9(3), 99–110.

Hafidzi. (2019). Pengaruh motivasi kerja, lingkungan kerja, budaya kerja terhadap kinerja karyawan Kabupaten Jember. Jurnal Penelitian IPTEKS.

Hamali, A. Y. (2022, April 13). Pengertian manajemen menurut para ahli. Creator Media.Retrieved June 1, 2022, from https://creatormedia.my.id/pengertian-manajemen-sumber-daya-manusia-menurut-para-ahli/

Kasmir. (2016). Manajemen sumber daya manusia (Teori dan praktik). Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Mangkunegara, A. A. P. (2019). Manajemen sumber daya manusia perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mangkunegara. (2022, April 13). Manajemen sumber daya manusia menurut beberapa ahli. Creator Media. Retrieved June 1, 2022, from https://creatormedia.my.id/pengertian-manajemen-sumber-daya-manusia-menurut-para-ahli/

Manullang, M. (2018). Dasar-dasar manajemen. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Martalena, & Malinda, M. (2019). Pengantar pasar modal. Yogyakarta: Andi Yogyakarta.

Nurhayati, E., & Supomo, R. (2018). Manajemen sumber daya manusia (Cetakan ke-1). Bandung: Yrama Widya.

Octavianus. (2018). Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi. Jurnal Emba, 6(3).

Prasadja, R. (2020). Human capital management. Bogor: In Media.

Putri, M., Trang, I., & Uhing, Y. (2019). Pengaruh pengalaman kerja, kemampuan kerja, dan komunikasi internal terhadap kinerja karyawan. Jurnal EMBA, 7(4), 5802–5811. ISSN 2303-1174.

Sastrohadiwiryo, S. B. (2005). Manajemen tenaga kerja Indonesia: Pendekatan administratif dan operasional. Jakarta: Bumi Aksara.

Sedarmayanti. (2016). Manajemen sumber daya manusia, reformasi birokrasi dan manajemen karyawan negeri sipil (Cetakan kelima). Bandung: PT Refika Aditama.

Sembiring, H. (2020). Pengaruh motivasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada Bank Sinarmas Medan. Jurakunman (Jurnal Akuntansi dan Manajemen), 13(1).

Siagian, S. P. (2005). Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Siswanto, H. B. (2019). Pengantar manajemen (Cetakan ke-11). Jakarta: Bumi Aksara.

Sugiyono. (2019). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sutrisno, E. (2019). Manajemen sumber daya manusia (Cetakan ke-11). Jakarta: Prananda Media Group.

Suwatno, & Priansa, D. J. (2016). Manajemen SDM dalam organisasi. Bandung: Alfabeta.

Utaminingsih, A. (2018). Karakteristik individu, karakteristik pekerjaan dan pengalaman kerja: Pengaruhnya terhadap kemampuan, motivasi, dan kinerja. Jurnal Administrasi dan Bisnis, 12(2), 93–103.

Downloads

Published

2025-02-23

How to Cite

PENGARUH PENGALAMAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT SATRIA MATRANINDO KARGO TANGERANG. (2025). Jurnal Intelek Insan Cendikia, 2(2), 3921-3934. https://jicnusantara.com/index.php/jiic/article/view/2639