PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT ASURANSI RAMAYANA TBK KANTOR CABANG TENDEAN
Keywords:
Motivasi, Disiplin Kerja, Kinerja KaryawanAbstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Asuransi Ramayana Tbk Kantor Cabang Tendean. Metode penelitian ini menggunakan, metode kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampling jenuh sebanyak 63 responden. Analisis data menggunakan aplikasi program SPSS Versi 26. Teknik analisis yang di gunakan yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heterokedastisitas, uji regresi linear berganda, uji koefisien korelasi, uji koefisien determinasi dan uji hipotesis (uji t dan uji f). Hasil penelitian ini adalah pada pengujian hipotesis secara parsial variabel Motivasi (X1) di peroleh nilai t hitung < t tabel (0,644 < 2,000) dan nilai signifikansi (0,522 > 0,05). Artinya Motivasi (X1) berpengaruh positif tidak signifikan terhadap Kinerja Karyawan (Y). dan pada varibel Disiplin Kerja (X2) di peroleh nilai t hitung > tabel (8,360 > 2,000) dan nilai signifikansi (0,000 < 0,05). Artinya disiplin kerja (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan (Y). pengujian hipotesis secara simultan di peroleh f hitung > f tabel (100,525 > 3,15) dan nilai signifikansi (0,000 < 0,05) maka dapat di simpulkan bahwa Motivasi (X1) Dan Disiplin Kerja (X2) berpengaruh signifikan secara simultan terhadap Kinerja Karyawan (Y). Nilai koefisien determinasi sebesar 76,2% sedangkan sisanya sebesar 23,8% di pengaruhi faktor lain yang tidak di teliti dalam penelitian ini
Downloads
References
Afandi (2018) Concept dan Indikator Human Resource Management for Management Research. Yogyakarta.
Arisanti, K. d., Santoso, A., & Wahyuni, S. (2019) Pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Pegadaian (Persero) Cabang Nganjuk. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi, 2(1), 101-118.
Endang Kustini dan Novita Sari (2020) Pengaruh pelatihan dan dispilin kerja terhadap produktivitas kerja karyawan Pada PT Bumen Redja Abadi-BSD.
Handoko T.Hani (2019) Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, edisi kedua. Yogyakarta: BPFE.
Harindja (2019) Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Grasindo.
Hasibuan, Malayu SP. (2020) Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi.
Jakarta: PT Bumi Aksara.
I Nyoman Marayasa, Anggi Faradila (2019) Pengaruh motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan PT Bank Dinar Indonesia.
Imam Ghozali (2018) Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Edisi Kelima. Semarang: Badan Penerbit Undip.
Kartono, Kartini (2020) Pemimpin dan Kepemimpinan. Jakarta: PT Grafindo Persada. Lili Sularmi, Nurul Hikmah Apriyanti (2019) Pengaruh Budaya Organisasi Dan
Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Mega Perintis Tbk.
Lily Setyawati Kristiani, Azhar, Dkk (2021) Pengaruh motivasi kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai Pada Dinas Pariwisata Purwakarta. Jurnal Manajemen Ilmiah Sumber Daya Manusia.
Maholtra. Naresh K (2017) Riset pemasaran (marketing research). Edisi 4 Jilid 1.
New Jersey, Indonesia: PT Indeks.
Mangkunegara, A. P. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan PT Remaja Rosdakarya. Bandung.
Muhammad Abdul Rajak (2021) Pengaruh gaya kepemimpinan dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan Pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Tangerang.
Nawawi (2018) Sumber Daya Manusia untuk Bisnis yang Kompetitif. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.
Retno Japanis Permatasari (2019) Pengaruh motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan Pada PT Hokben Alam Sutera Tangerang Selatan.
Robbins, Stephen. P. dan Mary Coulter (2019) Manajemen. Jakarta: PT Indeks Kelompok Gramedia. Jakarta.
Santoso, Singgih (2018) Menguasai Statistik Multivariat. Jakarta: PT Alex Media Komputindo.
Sedarmayanti (2020) Sumber Daya Manusia dan Kinerja. Jakarta: Mandar Maju. Siagian (2019) Kiat Meningkatkan Kinerja Kerja. Jakarta: PT Rineka Cipta..
Simamora. Bilson (2019) Panduan Riset Prilaku Konsumen. Jakarta: PT Gramedia Pustaka.
Singodimedjo (2019) Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara. Stoner dalam Wijayanti (2020) Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Revisi.
Jakarta: PT Bumi Aksara.
Sugiono (2019) Metode Penelitian Administrasi:dilengkapi dengan Metode R & D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono (2017). Metode Penelitian Kuantitatif kualitatif dan R&. Alfabeta. Bandung. Sutrino, H. E. (2019). Budaya Organisas, Jakarta: Prenada Media.
Sutrisno. Edi (2020) Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Prenadamedia Group.
Suwanto (2019) Pengaruh disiplin kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan Pada rumah sakit umum tangerang selatan.
Syamsi Mawardi, Tarwijo Tarwijo, Dkk (2024) Implementasi motivasi kerja dalam meningkatkan kinerja karyawan Tangerang selatan. Universitas Pamulang.
Thamrin dan Irham Subarkah (2020) Pengaruh disiplin kerja dan gaya kepemimpinan terhadap produktivitas kerja konveksi Famili Jaya Bobostari.
Wibowo, R. R.(2018). Pengaruh Pelatihan dan Kompensasi terhadap Motivasi Kerja Karyawan Puslitbang Perumahan dan Pemukiman Kementrian Pekerjaan Umum (Doctoral dissertation, Universitas Widyatama)
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Nanang Suryana, Syamsi Mawardi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.