PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BALAI BESAR METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA WILAYAH II TANGERANG SELATAN
Keywords:
Gaya Kepemimpinan, Disiplin Kerja, Kinerja PegawaiAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Disiplin kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Wilayah II, Tangerang Selatan baik secara parsial dan simultan. Jumlah populasi dan sampel sebanyak 80 responden. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Adapun teknik pengumpulan data dalan penelitian ini dengan penyebaran kuesioner kepada seluruh pegawai dan teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis deskriptif, analisis regresi linear sederhana, analisis regresi linear berganda serta uji hipotesis parsial (t) dan simultan (F). Berdasarkan hasil penelitian uji hipotesis (Uji t) variabel gaya kepemimpinan (X1) terhadap kinerja pegawai (Y) diperoleh nilai thitung > ttabel atau (2,329 > 1,991). Hal tersbut diperkuat dengan nilai signifikansi < 0,050 atau (0,000 <0,050). Dengan demikian disimpulkan terdapat pengaruh yang signifikan antara gaya kepemimpinan terhadap kinerja pegawai. Hasil uji hipotesis (Uji t) variabel disiplin kerja (X2) terhadap kinerja pegawai (Y) Berdasarkan pada hasil penelitian diperoleh nilai thitung > ttabel atau (11,988 > 1,991). Hal tersbut diperkuat dengan nilai signifikansi < 0,050 atau (0,000 < 0,050). Dengan demikian disimpulkan terdapat pengaruh yang signifikan antara disiplin kerja terhadap kinerja pegawai. Hasil uji hipotesis (Uji F) secara simultan gaya kepemimpinan (X1) dan disiplin kerja (X2) terhadap kinerja pegawai (Y) Berdasarkan hasil penelitian diperoleh nilai fhitung > ftabel atau (3,870 > 2,723).). Hal ini juga diperkuat dengan nilai signifikansi < 0,050 atau (0,000 < 0,050). Dengan demikian disimpulkan terdapat pengaruh yang signifikan antara gaya kepemimpinan dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Wilayah II Tangerang Selatan
Downloads
References
Abdi, S. P. N., & Aminnudin, M. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja, dan Gaji Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan PO. Bejeu). YUME: Journal of Management, 7(1), 248–261.
Afandi, M. F. (2024). Pengatar Ilmu Manajemen (Teori Konvensional & Moderisasi). Media Pustaka Indo.
Agrasadya, A., Daeli, M. K. J., & Sunarto, A. Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Disiplin Kerja terhadap Turnover Karyawan pada PT. Tirta Bangunan Siliwangi Depok Jawa Barat. Jurnal Ilmiah Swara Manajemen, 2(3), 267-282.
Agustin, F. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Gama Panca Makmur Di Tangerang. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 4(2), 128-136.
Al Kafi, A., & Sudarso, A. P. (2024). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada CV. Elok Peraga Tangerang Selatan. WANARGI: Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 1(2), 149–163.
Amelia, V. A. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Lingkungan Kerja Non Fisik Terhadap Kinerja Karyawan Alfamart Area Cilodong. Anthronomics: Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, 1.
Anjani, B. D., Fatimah, F., & Utami, D. (2024). PENGARUH PRESTASI KERJA, KOMPENSASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. KIRANA PERMATA MUARA ENIM. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 7(2), 1–9.
Arif, F., Hutauruk, R., & Sunarsi, D. (2023). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Makmur Jaya Energi di Kota Tangerang. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 9(12), 610-621.
Arikunto, S. (2006). Prosedur penelitian tindakan kelas. Bumi Aksara, 136(2), 2–3.
Astuti, W. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Indosat Tbk Jakarta Selatan. Jurnal Semarak, 3(2), 102-112.
Azizah, S., & Ilham, N. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Bisma Narendra Di Cibitung Kabupaten Bekasi. Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Manajemen, 2(8), 649–662.
Bangkara, I. B. A. (2022). Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit Adab. Firman. (2023). Pengaruh Pengawasan Dan Disiplin Kerjaterhadap Kinerja Pegawaipada Kantor Kecamatan Balanipa Kabupaten Polewali Mandar
Budi Harto, Nugroho, Saragih, Syadzili, Fachrurazi, H., & Mm, S. A. (2021). Dasar Manajemen Bisnis. Cendikia Mulia Mandiri.
Esthi, R. B., & Marwah, Y. N. (2020). Kinerja karyawan: motivasi dan disiplin kerja pada pt asahi indonesia. FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 22(1), 130–137.
Farida, S. I., & Fauzi, M. M. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt Sarimelati Kencana Pizza Hut Delivery Cabang Ciputat. Jurnal Al Azhar Indonesia Seri Ilmu Sosial, 1(2), 63–73.
Fatim ah, S., & Hadi, S. (2021). Analisa Dampak Lingkungan Kerja Fisik dan Non Fisik Pada Kinerja Karyawan PT. LA NINA NIAGA NASIONAL. Improvement: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 1(1), 25–32.
Firman, M., Ginanjar, H., & Nugraha, D. (2022). Pengaruh Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Glenindo Citra Abadi Di Jakarta. Jurnal Ekonomi Efektif, 4(2), 161.
Habiburrahman, H., & Zhavira, F. (2021). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Bina Marga Dan Bina Konstruksi Provinsi Lampung. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Universitas Bandar Lampung, 11(2), 470967.
Jasiyah, R. (2022). Buku Ajar Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit Adab. Irham, F. (2016). Pengantar Manajemen Keuangan. Alfabeta. Bandung.
Khoiri, M., & Oktavia, N. R. (2019). Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Badan Pengawas Pemilu Kota Administrasi Jakarta Selatan. Jurnal Ilmiah Mimbar Demokrasi, 19(01), 80-98.
Kristanti, D., & Pangastuti, R. L. (2019). Kiat-Kiat Merangsang Kinerja Karyawan Bagian Produksi
Maharani, P. A. F., Nurfaizi, J., Tunnabila, S., & Isa, M. (2023). Teori Jalur–Tujuan (Path-Goal Theory) Sebuah Kajian Literatur. Jurnal Ilmu Manajemen, Ekonomi Dan Kewirausahaan, 3(2), 205–228.
Mahardika, A. F. D. B., & Firmansyah, A. (2018). Pengantar Manajemen. Sleman: Cv Budi Utama.
Mangkunegara, A. A. A. P. (2005). Evaluasi Kerja Sdm. Tiga Serangkai.
Manullang, M. (2021). Manajemen Sumber Daya Manusia Jilid 1. Yogyakarta: Penerbit Andi Offset.
Oktavia, A. (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Aparatus Desa Di Desa Tokelan Kecamatan Panji Kabupaten Situbondo.
Ponijan, P. (2012). Penilaian Kinerja dan Komitmen Dalam Etika Pemerintahan. Jurnal Ilmiah Widya, 218727.
Pramesthi, R. A., & Sari, R. K. (2023). Kualitas Kepemimpinan, Disiplin Kerja, Dan Lingkungan Kerja Sebagai Faktor Pendukung Peningkatan Kinerja Karyawan. Growth, 21(1), 120–126.
Rachmadanti, F. S. (2021). Tinjauan Penilaian Kinerja Karyawan Pada Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Barat.
Rajak, M. A. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Displin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Tangerang. Jurnal Ekonomi Manajemen, 3(1).
Ratnaningrum, L. P. R. A. (2023). ANALISIS KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN AKADEMIK DI SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER INDONESIA. BUSSMAN JOURNAL, 3
Rivai, V., & Basri, A. F. M. (2005). Performance Appraisal: Sistem Yang Tepat Untuk Menilai Kinerja Karyawan Dan Meningkatkan Daya Saing Perusahaan. Pt Rajagrafindo Persada.
Rohimah, S., & Napitupulu, R. H. M. (2023). PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. NEO KOSMETIKA INDUSTRI PADA DIVISI PRODUKSI. Jurnal Ilmu Manajemen Indonesia, 1(1), 72-82.
Rohimah, S., & Napitupulu, R. H. M. (2023). PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. NEO KOSMETIKA INDUSTRI PADA DIVISI PRODUKSI. Jurnal Ilmu Manajemen Indonesia, 1(1), 72-82.
Safroni, L. (2012). Manajemen Dan Reformasi Pelayanan Publik Dalam Konteks Birokrasi Indonesia. Surabaya: Aditya Media Publishing.
Samsudin, A., Brian, J. B., Amanda, R., Putri, V. E., & Dec’caprio, Y. (2024). Konsep, Fungsi, Dan Aplikasi Manajemen Sumber Daya Manusia Secara Efektif Dan Efisien Untuk Mencapai Tujuan Organisasi. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 10(17), 28–39.
Santoso, T., Maulina, A., & Utami, R. A. (2023). Manajemen Operasional.
Sari, A. R., & Sandi, M. K. (2023). PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT MONICA HIJAU LESTARI TANGERANG SELATAN. Jurnal ASIK: Jurnal Administrasi, Bisnis, Ilmu Manajemen & Kependidikan, 1(3), 102–114.
Septiningrum, L. D. (2021). Manajemen strategi untuk meningkatkan penjualan food and beverage di era pandemi covid 19. JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis Dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)., 8(1).
Shahara, N. P., & Rahmawati, N. I. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Andalas Media Informatika Jakarta. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 9(1).
Siswanto, B. (2021). Pengantar Manajemen. Bumi Aksara.
Sitompul, R. S. (2024). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Universitas Quality.
Sugiyono, P. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D (D. Sutopo. S. Pd, Mt, Ir. Bandung: Alfabeta.
Sutrisno, H. E. (2019). Budaya Organisasi. Prenada Media
Veithzal Rivai Zainal, E. J. S. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan: Dari Teori Ke Praktek.
Violin, V., Basalamah, I., Awaluddin, A., Sardi, S., & Sumarni, S. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kinerja Karyawan Terhadap Kepuasan Pelanggan Kantor Cabang Lion Air di Jakarta. Economics and Digital Business Review, 3(1), 72–84.
Wicara, D. G. (2022). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan PT. Timur Jaya Pekanbaru. Eko Dan Bisnis: Riau Economic and Business Review, 13(4), 405–416.
Yulianti, I. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning pada Materi Ikatan Kimia Kelas X di SMA Negeri 1 Labuhanhaji Timur. Journal Of Education Research, 4.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Lucfi Nurhilahi, Muhammad Yuda Alhabsyi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.