PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT LINGKAR ANEKA KONTRUKSI INDONESIA JAKARTA SELATAN
Keywords:
Motivasi, Disiplin Kerja, kinerjaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Lingkar Aneka Konstruksi Indonesia. baik secara parsial maupun simultan. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan melibatkan para karyawan sebagai sampel. Sampel yang digunakan adalah sampel jenuh dengan total sampel sebanyak 65 orang. Serta, penelitian ini menggunkan berbagai uji penelitian yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji koefisien korelasi, uji koefisien regresi, uji koefisien determinasi dan uji hipotesis. Hasil penelitian diperoleh persamaan regresi berganda Y = 8,336 + 0,012 X1 + 0,739 X2. Nilai koefisien regresi pada variabel kinerja sebesar 8,336 menyimpulkan bahwa jika motivasi (X1) dan disiplin kerja (X2) tetap (tidak mengalami perubahan) maka nilai konsistensi kinerja (Y) sebesar 8,336. Berdasarkan Hasil uji t untuk motivasi terhadap Kinerja sebesar 7,728 > 1,669 dengan sig. 0,001 < 0,05. Dengan demikian maka H01 ditolak dan Ha1 diterima, sehingga menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara motivasi terhadap kinerja karyawan. Sedangkan disiplin kerja terhadap Kinerja sebesar 15,820 > 1,669 dengan sig. 0,000<0,05. Dengan demikian maka Ho2 ditolak dan Ha2 diterima, sehingga secara parsial terdapat menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Hasil uji F motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja yaitu sebesar 250,263 > 3,145 dengan sig. 0,001<0,05. Dengan demikian maka Ho3 ditolak dan Ha3 diterima , Hal ini berarti menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan antara motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan
Downloads
References
Abidin, A. Z., & Sasongko, R. C. (2022). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Linknet Cabang Tangerang. Jurnal Valuasi: Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen Dan Kewirausahaan, 2(1), 194–207. https://doi.org/10.46306/vls.v2i1.91
Afandi, P. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori, Konsep dan Indikator). Riau: Zanafa Publishing.
Ajimat, A., & Haryati, H. (2019). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru Pada SMK Nusantara 1 Ciputat. Proceedings Universitas Pamulang, 1(1), 11–19. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/ index.php/Proceedings/article/view/2167
Ardeliana, D. L., & Gandung, M. (2024). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt Maya Muncar Cabang Sunter Podomoro Kota Jakarta Utara. Journal of Research and Publication Innovation, 2(4), 3200–3211. Retrieved from https://jurnal.portalpublikasi.id/ index.php/JORAPI/article/view/1323
Arisanti, K. D., Santoso, A., & Wahyuni, S. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Pegadaian (Persero) Cabang Nganjuk. JIMEK: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi, 2(1), 101–118. https://doi.org/10.30737/jimek.v2i1.427
Hasibuan, M. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Husain, B. A. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Pada PT. Bank Danamon Tbk Cabang Bintaro). Jurnal Disrupsi Bisnis, 1(1), 1–15. https://doi.org/10.32493/drb.v1i1.1650
Hutagalung, B. A. (2022). Analisa Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Pegawai: Kompetensi, Motivasi Dan Lingkungan Kerja (Penelitian Literature Review Manajemen Sumber Daya Manusia). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 201–210. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i1.866
Juliyanti, B., & Onsardi, O. (2020). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Bengkulu. Jurnal Manajemen Modal Insani Dan Bisnis (JMMIB), 1(2), 183–191. https://doi.org/10.61567/jmmib.v1i2.20
Kasino, K., & Indrayanti, N. F. (2020). Analisis Pengaruh Motivasi Kerja, Gaya Kepemimpinan, Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Kerja Karyawan PT. Siantar Top Waru-Sidoarjo. ECOBISMA (Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Manajemen), 7(1), 20–30. https://doi.org/10.36987/ecobi.v7i1.1512
Kristanti, D., & Lestari, R. (2019). Pengaruh Disiplin Kerja Karyawan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi (Studi di UD. Pratama Karya Kota Kediri). Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis, 4(2), 107–116. https://doi.org/10.29407/nusamba.v4i2.13808
Laksmiari, N. P. P. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Perusahaan Teh Bunga Teratai Di Desa Patemon Kecamatan Serrit. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 11(1), 54–63. https://doi.org/10.23887/jjpe.v11i1.20066
Liyas, J. N., & Primadi, R. (2017). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada Bank Perkreditan Rakyat. Al-Masraf: Jurnal Lembaga Keuangan Dan Perbankan, 2(1), 17–26. https://doi.org/10.15548/al-masraf.v2i1.88
Mangkunegara, A. A. A. P. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Nurhadian, A. F. (2019). Pengaruh Fasilitas Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. Bisnis Dan Iptek, 12(1), 1–9. Retrieved from https://core.ac.uk/ download/pdf/389396721.pdf
Pratami, N. W. C. A. (2022). Pengaruh Disiplin dan Motivasi Kerja pada Kinerja Karyawan pada Biro Bamakermas, Universitas Warmadewa. Wacana Ekonomi (Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Akuntansi), 21(2), 150–157.
Ramadhany, D. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan. Psikoborneo, 5(3), 284–288. https://doi.org/10.34010/ miu.v16i2.1361
Rivai, V. (2021). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan Dari Teori ke Praktik. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Setiawan, N. (2021). Determinasi Motivasi Kerja Dan Kinerja Pegawai: Total Quality Management Dan Gaya Kepemimpinan (Literature Review Manajemen Sumberdaya Manusia). Jurnal Ilmu Hukum, Humaniora Dan Politik, 1(3), 372–389. https://doi.org/10.38035/jihhp.v1i3.690
Sikula, A. F. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Erlangga.
Sinambela, L. P. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sutrisno, E. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana.
Sugiarti, E. (2020). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Sukses Expamet. Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS), 3(2), 479–486. https://doi.org/10.34007/jehss.v3i2. 343
Suwanto, S. (2019). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Rumah Sakit Umum Tangerang Selatan. Jenius (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(1), 16–23. https://doi.org/10.32493 /JJSDM.v3i1.3365
Tamba, A. W., Pio, R. J., & Sambul, S. A. P. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Loyalitas Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Columbindo Perdana Cabang Manado. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 7(1), 33–41. https://doi.org/10.35797/jab.v7.i001.33-41
Unaradjan, D. D. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Penerbit Unika Atma Jaya Jakarta.
Wahyudi, M. (2019). Pengaruh Disiplin dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan. Scientific Journal Of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business, 2(3), 351–360. https://doi.org/10.37481/sjr.v2i3.84
Zainuddin, A., & Riswati, F. (2020). Pengaruh Diklat Fungsional, Kompetensi Sdm Dan Disiplin Kerja Terhadap Pengembangan Karier Personel Polsek Dau Kabupaten Malang. MAP (Jurnal Manajemen Dan Administrasi Publik), 3(1), 38–56. https://doi.org/0.37504/map.v3i01.230
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Dicky Akbar, Muhammad Gandung

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.