Pemberdayaan Potensi Desa Tunggul Melalui Aktivasi Website dan Branding Desa sebagai Upaya Menghadapi Era Digitalisasi
Keywords:
Digitalisasi, Branding Desa, Pengembangan WebsiteAbstract
Dalam menghadapi era digitalisasi, Desa Tunggul berupaya mengoptimalkan potensinya melalui aktivasi website dan strategi branding desa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak dari pengembangan website desa dalam meningkatkan keterbukaan informasi, promosi potensi lokal, serta interaksi antara pemerintah desa dan masyarakat. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa website Desa Tunggul berperan signifikan dalam memperkenalkan potensi desa secara lebih luas, meningkatkan transparansi administrasi desa, serta mempermudah akses informasi bagi masyarakat. Branding desa yang dilakukan juga membantu membangun identitas kuat, meningkatkan daya tarik wisata, serta membuka peluang investasi. Kesimpulannya, integrasi teknologi informasi dalam tata kelola desa tidak hanya mempercepat transformasi digital, tetapi juga menjadi strategi efektif dalam memberdayakan potensi desa secara berkelanjutan.
References
Bambang, Rachmad. “PERAN DIGITALISASI TERHADAP KEMAJUAN MASYARAKAT DESA.” Journal of Career Development 1, no. 2 (June 2, 2023). https://doi.org/10.37531/jcd.v1i2.32.
Diansah, R. M. P., Roeni, K. F., Budiarti, F. R., & Wisdom, B. M. (2024). Penerapan Loyverse Point of Sales (POS) pada UMKM Canna Tart dan Bakery. WIKUACITYA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 3(2), 57-63.
Muhammad Chairul Huda. “METODE PENELITIAN HUKUM (Pendekatan Yuridis Sosiologis). Accessed November 22, 2024. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=xySyEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=pendekatan+yuridis+sosiologis&ots=3dz2tdxTI3&sig=m1UGSGZDOvYqdWhNtPIsWkHt_jI&redir_esc=y#v=onepage&q=pendekatan%20yuridis%20sosiologis&f=false.
Puji Yuniarti, Wiwin Wianti, Ratih Setyo Rini, Zahra - Google Buku. “Metode Penelitian Sosial -.” Accessed November 28, 2024. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=cW7KEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PR1&dq=Metode+Penelitian+Sosial&ots=vTLTkrm9ZG&sig=gU86d997DwrRyoVwmOToVw5OGCk&redir_esc=y#v=onepage&q=Metode%20Penelitian%20Sosial&f=false.
M.M, Dr Muhammad Ramdhan, S. Pd. Metode Penelitian. Cipta Media Nusantara, n.d.
M.Si, Dr Drs Ismail Nurdin, and Dra Sri Hartati M.Si. METODOLOGI PENELITIAN SOSIAL. Media Sahabat Cendekia, 2019.
Nazhifah. (2022). Pemanfaatan Website Sebagai Media Informasi Desa Melung. Jurnal Ekonomi, Sosial & Humaniora, 3(10), 146-157. Retrieved from https://www.jurnalintelektiva.com/index.php/jurnal/article/view/774
Pakusadewa, C & Chotijah, U. (2023). Perancangan sistem informasi aplikasi kasir unit pelayanan jasa toko Raya Computer berbasis web. Jurnal Nasional Komputasi danTeknologi Informasi, 4(1), 1-9.
Prayoga, I., Solihat, M., & Maulin, M. (2024). Pengelolaan Website sebagai Media Informasi dan Promosi Potensi Desa Mandalasari Kecamatan Cikalong Wetan Kabupaten Bandung Barat. PARAHITA : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 43–49. https://doi.org/10.25008/parahita.v4i2.89
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Agil Mila Tri Astuti, Wahyu Three Rismawan , Shinta Aprilia Prameswari , Muhammad Hafiizh, Ilham Muchron Dharma Prakosa, Gading Putra Surya Gemilang, Fatika Az Zahra Khairunnisa, Dinda Andira, Anindya Khawiswara Dewanti Prabandari , Zerlinda Maharani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.