PERAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEMBENTUK PEMIMPIN MASA DEPAN

Authors

  • Naufal Fajri Rangga Institut Agama Islam Negeri Datuk Laksemana Bengkalis
  • Syahrul Syahrul Institut Agama Islam Negeri Datuk Laksemana Bengkalis
  • Agus Setioso Institut Agama Islam Negeri Datuk Laksemana Bengkalis
  • Tuti Nuriyati Institut Agama Islam Negeri Datuk Laksemana Bengkalis

Keywords:

Pendidikan Agama Islam, Peran Pemimpin

Abstract

Pemimpin masa depan dengan moral yang kuat, integritas, dan perspektif yang luas dibentuk secara strategis oleh pendidikan agama Islam. Para guru Pendidikan Agama Islam berfungsi sebagai mentor dan teladan, menginspirasi siswa untuk mengamalkan prinsip-prinsip kepemimpinan Islam dalam kehidupan sehari-hari. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji bagaimana pendidikan Islam membentuk generasi pemimpin berikutnya. Jenis penelitian ini menggunakan tinjauan pustaka dan bersifat kualitatif. Sumber data diambil dari buku, artikel, hasil penelitian, berita, website dan lainnya. Teknik analisis data menggunakan analisis konten dimana peneliti menganalisis konten dari berbagai sumber tertulis. Hasil menunjukkan bahwa ada beberapa peran Pendidikan Agama Islam dalam membentuk pemimpin masa depan, diantaranya: Membentuk landasan kepemimpinan melalui jnternalisasi nilai-nilai etika dan moral, menjadi sumber inspirasi melalui keteladanan guru dan figur Nabi Muhammad SAW, dan mengarahkan kepemimpinan berdasarkan prinsip Al-Qur’an dan sunnah.

References

Elisya, Dhinda Wahyu Putri, and Oksiana Jatiningsih. “Strategi Pengembangan Jiwa Kepemimpinan Anak di Panti Asuhan Muslimat NU Darul Muhsinin Ponorogo.” Kajian Moral dan Kewarganegaraan 11, no. 1 (August 17, 2022): 237–55. https://doi.org/10.26740/kmkn.v11n1.p237-255.

Fuad, Rahmad, Junaidi, and Supriadi. “Konsep kepemimpinan guru dalam perspektif pendidikan Islam.” Idarah Tarbawiyah: Journal of Management in Islamic Education 6, no. 2 (March 29, 2025): 155–62. https://doi.org/10.32832/itjmie.v6i2.17208.

Hamdi, Mohamad Mustafid. “Optimalisasi Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Identitas Remaja Muslim Di Era Modern” 3, no. 2 (2025).

Hidayati, Nur and Mamlukhah. “GAYA KEPEMIMPINAN KHARISMATIK KIAI DALAM MENGEMBANGKAN PONDOK PESANTREN AL-ISLAMI SUMBERMULYO PESANGGARAN BANYUWANGI.” Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Darussalam 5, no. 2 (October 11, 2023): 155–71. https://doi.org/10.30739/jmpid.v5i2.2553.

Jamil, Sofwan. “Kepemimpinan Pendidikan Islam: Antara Teori Dan Praktik Di Sekolah-Sekolah Muslim.” Wistara: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra 2, no. 2 (November 28, 2021): 273–78. https://doi.org/10.23969/wistara.v2i2.11238.

———. “Peran Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Karakter Generasi Muda.” Wistara: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra 1, no. 2 (November 28, 2020): 221–26. https://doi.org/10.23969/wistara.v1i2.11236.

Kadir, Surni, and Isnada Waris Tasrim. “Isu-Isu Kontemporer Kepemimpinan Islam pada Lembaga Pendidikan Islam (Studi Kasus pada MAN 2 Palu)” 01, no. 01 (2022).

Langeningtias, U., Ulfah, N., & Novitasari, A. “Kepemimpinan Pendidikan Menurut Prespektif Al-Qur’an.” JurnalPendidikanIndonesia,2(8), 2021, 1453–64. https://doi.org/10.36418/japendi.v2i8.255.

Lasmi Minarti. “MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER JIWA KEPEMIMPINAN SISWA,” 1st ed., 7. PT Arr rad Pratama, 2023.

Latifah, Hilmiyatul, and Hasyim Asy’ari. “Peran Kepemimpinan Perempuan dalam Pengembangan Manajemen Pendidikan Islam: The Role of Women’s Leadership in the Development of Islamic Education Management.” Thawalib: Jurnal Kependidikan Islam 5, no. 2 (October 5, 2024): 463–72. https://doi.org/10.54150/thawalib.v5i2.486.

Manzil, Kunzita Ladiana, and M. Imamul Muttaqin. “Kepemimpinan Dalam Pendidikan Islam (Pengertian, Karakteristik Kepemimpinan Rasulullah, Karakteristik Kepemimpinan Pendidikan Islam, dan Keberhasilannya).” Jurnal Penelitian Multidisiplin Bangsa 1, no. 7 (December 16, 2024): 734–43. https://doi.org/10.59837/jpnmb.v1i7.140.

Maulida, Rozamala, Abd Aziz, and Nur Efendi. “MEMBANGUN PEMIMPIN MASA DEPAN: STRATEGI PENGEMBANGAN KEPEMIMPINAN DALAM PENDIDIKAN ISLAM” 5, no. 2 (2024).

Mujahid, Kasori, Muhamad Abdul Azis, and Mudzakir Chabib. “Meneladani Gaya Kepemimpinan Nabi Muhammad SAW dalam Pendidikan Islam.” TSAQOFAH 5, no. 1 (January 22, 2025): 1131–42. https://doi.org/10.58578/tsaqofah.v5i1.4738.

Nurhalim, Iim. “KONSEP DAN IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KEPEMIMPINAN ISLAMI DALAM MANAJEMEN BOARDING SCHOOL.” Tawazun: Jurnal Pendidikan Islam 10, no. 2 (February 21, 2019): 161. https://doi.org/10.32832/tawazun.v10i2.1160.

Salam, Agus. “Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Nilai Kepemimpinan Keislaman Siswa di Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah 22 Kisaran,” n.d.

Syah Rani Maha. “PERAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEMBENTUK KARAKTER SISWA.” Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan Indonesia 2, no. 4 (November 3, 2023): 392–400. https://doi.org/10.31004/jpion.v2i4.176.

Wally, Marlina. “PERAN GURU DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA.” Jurnal Studi Islam 10, no. 1 (January 27, 2022): 70–81. https://doi.org/10.33477/jsi.v10i1.2237.

Waruwu, Alamsyah Kamil, Azmi Prayogi, and Fiqih Ahmad Alfisyahri. “Peran Pendidikan Agama Islam dalam Membangun Karakter Pemimpin,” n.d.

Downloads

Published

2025-06-10

Issue

Section

Articles