PENYULUHAN TRANSFORMASI DIGITAL DAN PENDAMPINGAN UMKM UNTUK MENDORONG PERTUMBUHAN EKONOMI DI DESA BALEHARJO, SRAGEN, JAWA TENGAH

Authors

  • Pram Suryanadi Universitas Sebelas Maret
  • Asta Dina Saputri Universitas Sebelas Maret
  • Calista Fallen Christian Universitas Sebelas Maret
  • Catherine Martina Sahria Sibarani Universitas Sebelas Maret
  • Cryssantia Sekar Kinasih Universitas Sebelas Maret
  • Devie Sekar Arum Universitas Sebelas Maret
  • Eva Mahardika Universitas Sebelas Maret
  • Muhammad Rafli Hidayatullah Universitas Sebelas Maret
  • Risma Eka Susanti Universitas Sebelas Maret
  • Tubagus Syabila Rosyad Universitas Sebelas Maret

Keywords:

UMKM, Pendampingan, Transformasi Digital

Abstract

Desa Baleharjo, Sragen, Jawa Tengah, merupakan wilayah dengan mayoritas penduduk yang bergantung pada sektor usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) sebagai sumber penghasilan utama. Namun, banyak UMKM di wilayah ini yang belum memanfaatkan teknologi digital secara optimal, sehingga menghadapi tantangan dalam akses pasar dan keberlanjutan usaha. Transformasi digital menjadi keharusan di era Revolusi Industri 4.0, di mana teknologi digital memegang peran penting dalam meningkatkan daya saing dan keberlanjutan usaha. Oleh karena itu, penyuluhan transformasi digital dan pendampingan UMKM dilakukan untuk memberikan pemahaman dan keterampilan yang dibutuhkan oleh pelaku UMKM agar dapat mengadopsi teknologi digital dalam operasional bisnis mereka. Kegiatan ini melibatkan sosialisasi mengenai e-commerce, implementasi QRIS, serta pendampingan terkait promosi media sosial dan penggunaan Microsoft Excel. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan peningkatan pemahaman dan kemampuan digital para pelaku UMKM, yang diharapkan dapat mendukung pertumbuhan ekonomi lokal dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Desa Baleharjo.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adi, P., Mulyani, R., Putri, A. N. H., Saputri, C. I., Alfiyah, H., Widyadana, J. R. A., Ma’rifah, K., & Khabibah, L. N. (2023). Pemberdayaan Masyarakat melalui Pelatihan Digital Marketing pada UMKM Produk Pertanian di Desa Bodag, Madiun, Jawa Timur. PRIMA: Journal of Community Empowering and Services, 6(2), 126. https://doi.org/10.20961/prima.v6i2.65249

Apriyanti, M. E. (2018). Pentingnya Kemasan terhadap Penjualan Produk Perusahaan. Sosio E-Kons, 10(1), 20. https://doi.org/10.30998/sosioekons.v10i1.2223

Kurniawati, E. T., Zuhroh, I., & Malik, N. (2021). Literasi dan Edukasi Pembayaran Non Tunai Melalui Aplikasi QR Code Indonesian Standard (QRIS) Pada Kelompok Milenial. Studi Kasus Inovasi Ekonomi, 05(01), 23–30.

Ningsih, H. A., Sasmita, E. M., & Sari, B. (2021). Persepsi Risiko Terhadap Keputusan Menggunakan Uang Elektronik ( QRIS ) Pada Mahasiswa. Jurnal IKRA-ITH Ekonomika, 4(1), 1–9.

Permadi, Y. A., & Wilandari, A. (2021). Preferences of Using Quick Response Code Indonesian Standard (Qris) Among Students As a Means of Digital Payment. Journal of Enterprise and Development, 3(1), 31–41. https://doi.org/10.20414/jed.v3i01.3285

Widyaningsih, H., Fatchuroji, A., Uhai, S., & Lusianawati, H. (2024). Hubungan antara Kompetensi Kewirausahaan dan Kinerja Usaha Mikro dan Kecil di Sektor Pariwisata di Indonesia. 02(02), 82–91. https://doi.org/10.58812/sek.v2i02

Yuliani, R. (2020). Peningkatan Penjualan Melalui Inovasi Kemasan Dan Label Pada Umkm. Jurnal Keuangan Umum Dan Akuntansi Terapan, 2(2), 71–76.

Downloads

Published

2024-09-20

How to Cite

PENYULUHAN TRANSFORMASI DIGITAL DAN PENDAMPINGAN UMKM UNTUK MENDORONG PERTUMBUHAN EKONOMI DI DESA BALEHARJO, SRAGEN, JAWA TENGAH. (2024). Jurnal Intelek Insan Cendikia, 1(7), 2856-2864. https://jicnusantara.com/index.php/jiic/article/view/982

Similar Articles

1-10 of 68

You may also start an advanced similarity search for this article.